Real Madrid Cuma Imbang 0-0 Lawan Villarreal, Netizen: Boring, Bikin Ngantuk!
Ari Prayoga | 26 September 2021 06:35
Bola.net - Real Madrid hanya mampu bermain imbang tanpa gol kala menjamu Villarreal dalam laga lanjutan La Liga 2021/22 jornada 7 yang digelar di Estadio Santiago Bernabeu, Minggu (26/9/2021) dini hari WIB.
Baik Real Madrid maupun Villarreal sama-sama tampil dengan tempo sedang. Kedua tim pun gagal mencetak gol kemenangan sepanjang 2x45 menit.
Berkat hasil imbang ini, maka Real Madrid masih bertengger di puncak klasemen dengan poin 17, sedangkan Villarreal tertahan di peringkat 10 dengan poin 8.
Netizen di media sosial Twitter pun memberikan beragam reaksi terhadap hasil pertandingan Real Madrid vs Villarreal ini. Berikut beberapa di antaranya.
Gak bisa berharap banyak
Real Madrid bosen menang ya?
CC: Seseorang yang spesial
Laga yang membosankan
Temponya lambat banget
Benar-benar membosankan
Gak nyangka bisa se-boring ini
Mewakili suara banyak netizen
Yang diteriakin juga tetap aja mainnya
Madrid kehabisan akal
Iya gimana sih
CC: Ronald Koeman
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










