Real Madrid Sleding MU untuk Transfer Bek Everton Ini
Serafin Unus Pasi | 8 Januari 2024 21:52
Bola.net - Langkah Manchester United untuk merekrut Jarrad Brantwhaite semakin berat. Pasalnya Real Madrid berminat untuk memboyong sang bek dari Everton.
Brantwhaite sejak musim lalu dikaitkan dengan Manchester United. Erik Ten Hag dilaporkan naksir berat dengan sang bek yang tampil apik di jantung pertahanan The Toffees.
MU dikabarkan memasukkan nama Brantwhaite dalam daftar belanja mereka di tahun 2024 ini. Erik Ten Hag ingin sang bek jadi pilar pertahanan mereka di masa depan.
The Daily Mail mengklaim bahwa MU bakal sulit mendapatkan jasa Brantwhaite. Karena Real Madrid memutuskan mengejar jasa sang bek.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Kekurangan Bek Tengah

Menurut laporan tersebut, Real Madrid memutuskan untuk memboyong Brantwhaite untuk memperkuat lini pertahanan mereka.
Stok bek tengah Madrid saat ini cukup terbatas. Sementara beberapa bek tengah mereka sudah cukup berumur.
Carlo Ancelotti menilai Madrid perlu tambahan bek tengah muda yang berbakat. Itulah mengapa Brantwhaite masuk dalam radar tim mereka.
Tunggu di Musim Panas

Namun laporan yang sama mengklaim bahwa Real Madrid baru akan mencoba merekrut Brantwhaite di musim panas nanti.
Mereka menunggu apakah Everton terdegradasi atau tidak dari EPL. Jika The Toffees terdegradasi, maka Brantwhaite lebih mudah untuk didapatkan.
Jadi mereka akan bersabar untuk sementara waktu sembari mengamati perkembangan situasi sang bek.
Mahar Transfer

Brantwhaite sendiri baru meneken kontrak baru di Goodison Park pada awal musim kemarin.
Tak ayal sang bek dikabarkan memiliki mahar transfer sekitar 80 juta Euro.
Klasemen La Liga
(The Daily Mail)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







