Resmi! Pedri Teken Kontrak Jangka Panjang di Barcelona
Serafin Unus Pasi | 30 Januari 2025 21:17
Bola.net - Klub La Liga, Barcelona bisa bernafas lega. Gelandang muda mereka, Pedri resmi meneken kontrak baru di tim mereka.
Pedri bergabung dengan Barcelona dari Las Palmas di tahun 2020 kemarin. Meski masih berusia belia, namun sang gelandang cepat masuk ke tim utama Barcelona.
Saat ini ia menjadi sosok andalan Las Azulgrana. Ia menunjukkan performa yang sangat impresif sehingga ia mulai dilirik tim-tim top Eropa.
Namun Barcelona bisa bernafas lega. Pasalnya sang gelandang memutuskan untuk meneken kontrak baru di Barcelona.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Perpanjang Kontrak

Kepastian Pedri bertahan dikonfirmasi langsung oleh Barcelona. Mereka mengonfirmasi bahwa sang gelandang telah meneken kontrak baru di Camp Nou.
"FC Barcelona dan Pedro Gonzalez 'Pedri' telah menyepakati pembaharuan kontrak sang pemain," tulis pernyataan resmi Barcelona.
"Ia siap bertahan di klub ini hingga 30 Juni 20230 mendatang," tutup pernyataan resmi Barcelona.
Klausul Rilis Jumbo

Meski tidak disebutkan dalam pernyataan resmi mereka, namun Barcelona ternyata menaruh klausul rilis dengan nilai jumbo dalam kontrak Pedri.
Pakar transfer Eropa, Fabrizio Romano membeberkan bahwa Barcelona memasukkan klausul rilis besar. Jika ada klub yang ingin membajak Pedri, mereka harus membayar sebesar 1 milyar Euro.
Angka ini sengaja dipasang Barcelona agar tidak ada klub yang berani-berani mencoba membajak sang gelandang dari tim mereka.
Bukan yang Terakhir

Romano juga menuturkan bahwa Pedri bukan pemain terakhir Barcelona yang akan mendapatkan kontrak baru.
Gavi, Inigo Martinez dan Lamine Yamal dijadwalkan akan segera meneken kontrak baru di Las Azulgrana.
Klasemen La Liga
(FC Barcelona, Fabrizio Romano)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pesta Gol Tak Bikin Puas, Arne Slot Kritik Penampilan Liverpool Usai Tekuk Barnsley
Liga Inggris 13 Januari 2026, 21:28
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 13 Januari 2026, 19:31
LATEST UPDATE
-
Prediksi Koln vs Bayern 15 Januari 2026
Bundesliga 14 Januari 2026, 02:30
-
Liverpool Dihantam Cedera, Tapi Ogah Belanja Januari 2026 Ini
Liga Inggris 14 Januari 2026, 02:12
-
AC Milan Buang-buang Peluang Lawan Fiorentina, Fullkrug pun Kecewa
Liga Italia 14 Januari 2026, 01:32
-
AC Milan, Bersabarlah dengan Ardon Jashari
Liga Italia 14 Januari 2026, 01:00
-
Apa Kabar Kondisi Rio Ngumoha Usai Tampil di Laga Liverpool vs Barnsley?
Liga Inggris 14 Januari 2026, 00:44
-
Prediksi Napoli vs Parma 15 Januari 2026
Liga Italia 14 Januari 2026, 00:30
-
Mempertanyakan Efektivitas 3-5-2 AC Milan
Liga Italia 14 Januari 2026, 00:10
-
Jejak Jose Mourinho di Balik Sosok Alvaro Arbeloa Sang Pelatih Real Madrid
Liga Spanyol 13 Januari 2026, 22:48
-
AC Milan Kehilangan Arah Tanpa Luka Modric: Usia 40 Tahun, tapi Sangat Menentukan
Liga Italia 13 Januari 2026, 21:41
-
Pesta Gol Tak Bikin Puas, Arne Slot Kritik Penampilan Liverpool Usai Tekuk Barnsley
Liga Inggris 13 Januari 2026, 21:28
LATEST EDITORIAL
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22






