Riquelme: Barcelona Tak Butuh Pelatih
Editor Bolanet | 10 November 2013 19:52
Musim lalu, Barcelona mampu meraih gelar La Liga meskipun sebagian besar tanpa keberadaan pelatih kepala saat itu, Tito Vilanova. Menurut Riquelme, yang perlu dilakukan adalah mempertahankan kualitas pemain seperti yang ada saat ini.
Barcelona bermain baik tanpa pelatih, ujar Riquelme saat acara TV Despertate.
Musim lalu, pelatih mereka absen selama beberapa bulan dan mereka menjadi juara saat menyisakan lima pertandingan, timpalnya.
Ditambahkan keberadaan pemain bertalenta tinggi seperti Xavi, Iniesta hingga Busquest membuat Blaugrana tetap dapat bermain sesuai kualitas mereka. Namun menurutnya, persoalan akan muncul bila para pemain tersebut telah melewati masa kejayaan dan pensiun.
Barca akan mengalami perubahan besar saat Xavi, Messi, Iniesta, Puyol, Busquest dan Pique tak lagi bermain. Tapi saat para pemain tersebut ada, mereka dapat bermain tanpa pelatih, tandas mantan pemain Barca musim 2002 hingga 2005 tersebut. (gl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perjalanan Berliku Fermin Lopez: Air Mata, Keraguan, dan Ledakan di Barcelona
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 19:42
-
Marc Casado Aman di Camp Nou, Hansi Flick Tak Mau Lepas
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 14:48
-
Kontrak Baru Fermin Lopez di Barcelona Hampir Rampung, Apa Isi Kesepakatannya?
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 14:38
-
Marc-Andre ter Stegen Tinggalkan Barcelona, Posisi Kapten Tidak Akan Diganti
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Newcastle: Misi Bangkit The Reds di Anfield
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:44
-
Tempat Menonton Leeds vs Arsenal, Tayang di Mana?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:30
-
Michael Carrick Tak Tutup Peluang Manchester United Bergerak di Akhir Bursa Transfer
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:07
-
Link Live Streaming Leeds vs Arsenal di Premier League
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:00
-
Langkah Cepat AC Milan Amankan Talenta Muda dari Hellas Verona
Liga Italia 31 Januari 2026, 17:47
-
Hasil Persis vs Persib Bandung: Andrew Jung Bawa Maung Bandung Nyaman di Puncak!
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 17:24
-
Link Live Streaming Madura United vs PSBS di BRI Super League
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 17:12
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Kontra Leeds: Misi Kembali Menjauh di Puncak
Liga Inggris 31 Januari 2026, 16:43
-
Belum Juga Menang di MotoGP, Pedro Acosta Kalem: Yang Penting Konsisten Podium Dulu
Otomotif 31 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 15:57
-
Barcelona Sepakat Perpanjang Kontrak Fermin Lopez, Masa Depan Lini Tengah Terjaga
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 15:44
-
Link Streaming BRI Super League: Persis Solo vs Persib Bandung, Tayang di Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 14:58
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30




