Roberto Carlos Yakin Ronaldo Akan Melesat Tinggalkan Messi
Rero Rivaldi | 8 Desember 2017 10:40
Bola.net - - Roberto Carlos mendukung Cristiano Ronaldo untuk terus menambah koleksi Ballon d'Or-nya usai pemain Real Madrid menyamai rekor Lionel Messi dengan memenangkan trofi tersebut untuk kali kelima.
Ronaldo mempertahankan gelar yang ia menangkan musim lalu, usai France Football menobatkannya sebagai pemain terbaik mengalahkan Messi.
Pria 32 tahun kini tercatat meraih trofi Bola Emas sebanyak lima kali dalam perjalanan karirnya, usai membantu Madrid menjuarai La Liga dan Liga Champions di 16/17 dan mencetak lebih dari 600 gol sepanjang karirnya - lewat brace ke gawang Juventus di partai final di Cardiff.
Carlos, yang ikut menemani Ronaldo dalam seremoni di Paris semalam, mengatakan di FFT: Dia akan mendapat lebih banyak lagi. Akan ada lebih banyak trofi di masa mendatang.
Dia akan meraih lebih banyak trofi lagi.
Legenda Madrid lainnya yang juga hadir di acara tersebut adalah Ronaldo.
Sang fenomena lantas mengatakan: Dia layak mendapatkan penghargaan ini. Dan kami di sini untuk merayakannya bersamanya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04