Ronaldinho Sarankan Neymar Untuk Ikuti Kata Hatinya
Aga Deta | 29 Juli 2017 18:40
Bola.net - - Mantan bintang Barcelona Ronaldinho menyarankan hendaknya mengikuti kata hati ketika memutuskan soal masa depannya di Camp Nou. Sang pemain dikabarkan akan segera bergabung dengan PSG.
Laporan terbaru di Prancis mengatakan bahwa bintang Brasil itu bisa menuntaskan transfernya ke Ligue 1 paling cepat pekan depan. PSG dikabarkan siap menebus Neymar dengan rekor transfer 222 juta euro.
Para pemain Barcelona termasuk kapten Andres Iniesta, striker Luis Suarez dan defender Gerard Pique secara terbuka meminta Neymar untuk tetap bertahan. Namun, masa depan pemain berusia 25 tahun itu semakin meragukan setelah terlibat perkelahian dengan rekan setimnya Nelson Semedo belum lama ini.
Ronaldinho sendiri pernah membela PSG sebelum ia memutuskan pindah ke Barca dan meraih kesuksesan besar di sana. Pemenang Piala Dunia 2002 itu menyarankan rekan senegaranya agar mengikuti kata hatinya untuk memutuskan masa depannya.
Saya hanya bisa mengatakan kepadanya untuk mengikuti hatinya dan bahagia melakukan hal-hal yang dikatakan hatinya, kata Ronaldinho seperti dikutip dari Soccerway.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 15:31
-
Lawan Barcelona di Liga Champions Sudah Tidak Bermain Selama Lebih dari Sebulan
Liga Champions 19 Januari 2026, 15:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


