Ronaldo Tak Terpengaruh Isu Miring Penggelapan Pajak
Rero Rivaldi | 9 Desember 2016 09:00
Bola.net - - Striker Real Madrid, Cristiano Ronaldo, berkeras bahwa ia tidak takut dinyatakan bersalah karena penggelapan pajak, terlepas dari kabar yang mengatakan ia tengah diancam hukuman penjara selama minimal enam tahun.
Pemenang tiga trofi Ballon d'Or tersebut diklaim telah menyembunyikan uang dalam jumlah besar dari otoritas pajak Spanyol, yang disebut mencapai 150 juta euro, sebagian besar didapatkan dari penggunaan image sang pemain di berbagai kesempatan.
Dokumen yang belum lama ini bocor dan dirilis oleh 12 media Eropa, menunjukkan bahwa Ronaldo sudah melanggar aturan usai ia mengalirkan dana tersebut ke Karibia.
Laporan dari El Mundo Deportivo lantas menyebut bahwa pemain Portugal masih di bawah proses penyelidikan dan jika memang dinyatakan bersalah, dia bisa menghabiskan enam tahun hidupnya di penjara.
Ronaldo sendiri tidak terlalu khawatir dengan isu di luar lapangan tersebut dan mengatakan di media yang sama: Anda pikir saya khawatir? Anda tak seharusnya berpikir seperti itu, saya tidak takut.
Agensi Ronaldo, Gestifute, sebelumnya sudah menolak klaim tersebut dan begitu juga dengan Real Madrid, yang memberikan pernyataan khusus untuk membela bintang utama mereka.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






