Ronaldo Terima Dikritik Karena Mandul, Tapi...
Dimas Ardi Prasetya | 17 November 2017 19:27
Bola.net - - Superstar Real Madrid Cristiano Ronaldo mengaku dirinya menerima kritik yang dilontarkan oleh orang-orang, namun juga menyatakan bahwa dirinya tidak setuju dengan kritikan-kritikan itu.
Sejak pindah dari Manchester United ke Madrid pada tahun 2009 silam, Ronaldo rata-rata selalu berhasil mencetak lebih dari 25 gol per musim. Bahkan di musim 2014-15, ia mencatatkan prestasi fenomenal dengan mencetak 48 gol.
Akan tetapi pada musim ini performanya sepertinya menurun. Di La Liga keran golnya surut. Dari tujuh pertandingan ia hanya bisa menghasilkan satu biji gol saja.
Banyak spekulasi yang kemudian menghampiri superstar 32 tahun tersebut. Ada yang menyebut performanya itu terhubung dengan mood-nya di klub dan bahwa ia tidak bahagia di Santiago Bernabeu.
Kritikan-kritikan pun juga menghampirinya. Namun Ronaldo ternyata merasa cukup risih dengan hal tersebut.
Saya tidak setuju dengan apa yang orang katakan tentang saya. Orang tidak tahu perbedaan antara bermain bagus, bermain oke dan tidak mencetak gol, ketus Ronaldo dalam sebuah wawancara dengan L'Equipe.
Saya dilihat sebagai mesin gol, seperti seorang pria yang harus mencetak gol sepanjang waktu. Jika bukan itu masalahnya, tidak ada yang peduli jika saya bermain bagus atau tidak, saya hanya dinilai berdasarkan gol-gol yang saya cetak, tuturnya.
Saya menerima kritik, tapi saya tidak setuju dengan hal itu, karena itulah saya menghindari membaca atau mendengar apa yang dikatakan tentang saya. Tapi saya tidak punya pilihan kecuali menerimanya, saya tidak dapat mengendalikan dunia, tegas CR7.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Dicampakkan Dro Fernandez, Presiden Klub Bahkan Dibuat Terkejut
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 22:17
-
Endrick: Kebangkitan Sang Penyerang, Dua Laga, Tiga Gol, Satu Assist di Lyon
Liga Eropa Lain 27 Januari 2026, 20:56
-
Perjalanan Berliku Fermin Lopez: Air Mata, Keraguan, dan Ledakan di Barcelona
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 19:42
LATEST UPDATE
-
Barcelona vs Copenhagen, Hansi Flick Tuntut Performa Sempurna Blaugrana
Liga Champions 28 Januari 2026, 16:13
-
lawan Real Madrid, Jose Mourinho Indikasikan Benfica Tidak Main Parkir Bus
Liga Champions 28 Januari 2026, 16:02
-
Jamu Chelsea di Liga Champions, Napoli Haram Terpeleset Lagi
Liga Champions 28 Januari 2026, 15:50
-
Prediksi Nottm Forest vs Ferencvaros 30 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 28 Januari 2026, 15:49
-
Real Madrid Hadapi Dilema Lini Tengah Jelang Lawan Benfica
Liga Spanyol 28 Januari 2026, 15:37
-
Prediksi Crvena Zvezda vs Celta Vigo 30 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 28 Januari 2026, 15:37
-
Prediksi Susunan Pemain Manchester City vs Galatasaray
Liga Champions 28 Januari 2026, 15:16
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Napoli di Liga Champions
Liga Champions 28 Januari 2026, 15:05
-
Prediksi Susunan Pemain Real Madrid vs Benfica di Liga Champions
Liga Champions 28 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Qarabag di Liga Champions
Liga Champions 28 Januari 2026, 14:45
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal vs Kairat di Liga Champions
Liga Spanyol 28 Januari 2026, 14:35
-
Prediksi Susunan Pemain Barcelona vs Copenhagen di Liga Champions
Liga Champions 28 Januari 2026, 14:28
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04



