Saul: Dikalahkan Madrid di Final Rasanya Menyakitkan
Editor Bolanet | 7 Juni 2016 10:01
Gelandang Atletico Madrid harus rela melihat tim yang ia bela kalah untuk kali kedua dari Madrid di final Liga Champions dalam tiga musim terakhir, usai mereka tumbang via adu penalti di Milan beberapa pekan silam.
Saul sendiri mengatakan bahwa ia masih sulit menerima kekalahan tersebut hingga saat ini.
Final adalah sesuatu yang amat sulit dan bagi saya itu adalah momen yang amat menyakitkan. Namun kami siap untuk kembali bekerja keras dan terus berusaha demi mendapatkan apa yang kami inginkan, tutur Saul menurut laporan AS.
Pemain yang namanya tidak masuk dalam skuat inti Spanyol untuk Euro 2016 itu juga mengatakan dirinya yakin manajer Diego Simeone akan terus bertahan di klub, meski sempat ragu ketika ditanya reporter usai final melawan Madrid.
Kami semua ingin dia bertahan. Ketika ia berbicara kemarin, ia masih merasa terluka dan kini ia punya waktu untuk berpikir lebih tenang. Namun saya kira dia akan terus bersama kami, ia adalah sosok yang punya antusiasme tinggi dan kerap membuat kami bersemangat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










