Sevilla Ingin Gaet Sakho dari Liverpool
Ari Prayoga | 21 Juli 2017 23:43
Bola.net - - Klub kuda hitam La Liga, Sevilla dikabarkan mengincar bek tengah milik Liverpool, Mamadou Sakho di bursa transfer musim panas ini.
Dilansir Football Espana, Sevilla menjadi tim terbaru yang berminat mendatangkan Sakho setelah sebelumnya bek asal Prancis itu kabarnya menjadi bidikan AS Roma dan Crystal Palace.
Sakho diproyeksikan menjadi pengganti sepadan bagi kompatriotnya di timnas Prancis, Adil Rami yang baru saja dilepas ke Marseille.
Meski demikian, kubu Sevilla kabarnya keberatan menebus banderol mahal yang disematkan Liverpool kepada Sakho, yakni mencapai 30 juta poundsterling.
Karena itu, Sevilla diklaim menginginkan Sakho dengan status peminjaman selama satu musim ke depan. Namun Liverpool kabarnya hanya ingin melepas bek 27 tahun itu secara permanen.
Sejak awal musim lalu, Sakho diasingkan dari skuat The Reds, kabarnya karena berselisih dengan manajer Jurgen Klopp. Di paruh kedua, eks bek PSG itu dipinjamkan ke Crystal Palace.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





