Simeone Girang Pemain Bintang Atletico Tak Jadi Dipreteli
Rero Rivaldi | 8 September 2017 08:00
Bola.net - - Diego Simeone mengaku bangga memperpanjang kontraknya di Atletico Madrid, usai klub mengikuti keinginannya dengan tidak menjual satu pun pemain kunci di periode embargo transfer.
Atleti berhasil mempertahankan nama-nama seperti Antoine Griezmann, Saul Niguez, dan Koke selama mendapat larangan mendaftarkan pemain baru hingga Januari mendatang, dari FIFA.
Griezmann menepis kans bergabung dengan Manchester United karena situasi yang dialami oleh klubnya tersebut, sementara Saul sudah lama dikaitkan dengan transfer ke Barcelona.
Namun keberhasilan Atleti mempertahankan para bintang mereka membuat Simeone yakin untuk memperpanjang kontraknya dua tahun lagi, meski sebelumnya ia santer dikabarkan akan hengkang.
Jika mereka membuat saya ada di situasi di mana mereka mengatakan Griezmann, Saul, dan Koke akan pergi dan kami akan punya banyak uang, atau tidak ada satu pemain pun yang akan pergi dan kami tidak bisa merekrut siapapun, tanpa ragu saya akan memilih yang kedua, karena mereka pemain yang luar biasa, tutur Simeone di laman resmi klub.
Selalu ada ruang untuk berkembang bagi para pemain luar biasa. Kehadiran pemain dari peminjaman juga amat bagus.
Ketika saya mendapat pesan bahwa klub tidak akan membeli pemain baru, saya hanya bisa meminta klub untuk tidak menjual siapapun. Itulah mengapa kami memutuskan untuk terus bersama.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikritik Tak Mempan, Vinicius Junior Tampil Brilian untuk Real Madrid
Liga Champions 23 Oktober 2025, 12:19
-
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi Lazio vs Juventus 27 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 19:37
-
Prediksi BRI Super League: Persik Kediri vs PSM Makassar 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:35
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Persita Tangerang 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi Real Madrid vs Barcelona 26 Oktober 2025
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 18:29
-
Saksikan dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Chelsea vs Sunderland Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:26
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 25-26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:15
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








