Suarez Cedera, Messi Ambil Keputusan Ini
Rero Rivaldi | 20 Oktober 2017 14:55
Bola.net - - Lionel Messi disebut sudah memutuskan bahwa Paco Alcacer kini harus bertahan di .
Pemain Argentina sebelumnya meminta klub untuk melepas sang striker, yang dinilai tidak cocok dengan gaya main tim Catalan.
Namun menurut laporan yang diturunkan Don Balon, Messi kini berubah pikiran. Disebutkan bahwa sang megabintang mulai khawatir dengan kebugaran Luis Suarez.
Pemain Uruguay mengalami kesulitan dengan cedera lututnya dan laporan yang sama mengklaim sang striker akan harus menjalani operasi. Andai Suarez absen, Barca akan kekurangan striker.
Ousmane Dembele juga absen dan Gerard Deulofeu tak sering dimainkan musim ini.
Terlepas dari sikap Messi, masih layak dinanti apakah Alcacer ingin bertahan di Camp Nou. Pemain 24 tahun amat jarang dimainkan dan hal tersebut memperkecil peluangnya untuk dipanggil membela tim nasional.
Ia sudah mengantongi 13 caps dan berniat main di Piala Dunia.
Alcacer didatangkan di musim panas lalu, namun bermain mengecewakan. Meski ditebus dengan harga 26 juta pounds, ia hanya tampil 23 kali dan mencetak enam gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
LATEST UPDATE
-
Mengulik Standar Keamanan Pangan Dapur Komersial, dari Sanitasi hingga Biaya HACCP
News 25 Oktober 2025, 17:33
-
Nonton Chelsea vs Sunderland, Live Streaming Vidio - Liga Inggris 2025/2026
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 17:33
-
Prediksi BRI Super League: Arema FC vs Borneo FC 26 Oktober 2025
Bola Indonesia 25 Oktober 2025, 16:59
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Semen Padang 26 Oktober 2025
Bola Indonesia 25 Oktober 2025, 16:54
-
Manchester United: Masalahnya Bukan Mengalahkan Tim Besar, tapi Menjaga Konsistensi
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 16:37
-
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 15:54
-
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Malaysia di Sepang
Otomotif 25 Oktober 2025, 14:40
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56











