Suarez: Kehilangan Messi Buruk untuk Barca
Editor Bolanet | 22 September 2016 12:17
Messi ditarik keluar ketika Barca menjamu Atletico Madrid di Camp Nou dini hari tadi. Pemain Argentina itu mengalami masalah di bagian paha setelah ia berbenturan dengan bek lawan, Diego Godin.
Dan diperkirakan Messi bakal harus absen selama kurang lebih tiga pekan.
Merupakan sesuatu yang amat buruk kehilangan Messi, karena dia sangat penting. Namun bermain imbang di kandang sendiri juga buruk. Kami masih baru memasuki jornada ke-5, dan musim masih panjang. Namun demikian, akan bagus jika kami tadi mampu memotong jarak dengan pemuncak klasemen, tutur Suarez pada laman resmi klub.
Barcelona kini duduk di peringkat tiga, sementara Real Madrid, yang bermain imbang 1-1 melawan Villarreal, ada di peringkat pertama.
Duel melawan Atletico memang selalu sulit. Kami sempat mendapat perasaan bahwa kami sebenarnya bisa menang di pertandingan tadi. [initial]
(fcb/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









