Update Top Skor Liga Spanyol 2022-2023: Benzema Terus Kejar Lewandowski!
Richard Andreas | 23 Januari 2023 07:05
Bola.net - Update top skor Liga Spanyol 2022-2023. Robert Lewandowski si pendatang baru masih memimpin dalam perebutan sepatu emas La Liga musim ini, Karim Benzema harus mengejar.
La Liga 2022-2023 memang menjanjikan duel seru di papan atas, khususnya dalam perebutan gelar juara. Real Madrid sang juara bertahan masih inkonsisten, Barcelona coba memanfaatkan celah ini.
Saat ini Liga Spanyol telah menempuh total 16 pertandingan, mendekati paruh musim. Untuk sementara, Barcelona memimpin dengan 41 poin, Real Madrid mengekor dengan 38 poin.
Nah, persaingan top skor Liga Spanyol juga tidak kalah seru dengan persaingan di klasemen La Liga. Dari musim ke musim. gelar top skor Liga Spanyol selalu dianggap sebagai salah satu gelar bergengsi.
Untuk saat ini, posisi puncak dalam daftar top skor Liga Spanyol 2022-2023 masih diisi oleh pemain Barcelona. Siapa dia? Yuk simak daftar lengkap top skor Liga Spanyol 2022-2023, Bolaneters!
Daftar lengkap top skor Liga Spanyol 2022/23
Persaingan top skor Liga Spanyol musim 2022-203 ini berlangsung cukup seru. Karim Benzema yang biasanya unggul kini harus tertinggal karena masalah cedera, justru Robert Lewandowski yang langsung tancap gas.
13 gol
Robert Lewandowski (Barcelona)
10 gol
Joselu (Espanyol)
9 gol
Karim Benzema (Real Madrid)
8 gol
Borja Iglesias (Real Betis)
Iago Aspas (Celta Vigo)
Vedat Muriqi (Mallorca)
7 gol
Brais Mendez (Real Sociedad)
6 gol
Vinicius Junior (Real Madrid)
Federico Valverde (Real Madrid)
Ezequiel Avila (Osasuna)
Alvaro Morata (Atletico Madrid)
Daftar lengkap top assist Liga Spanyol 2022/23
Bukan hanya persaingan top skor yang menarik, perebutan gelar top assist Liga Spanyol 2022-23 juga cukup seru dan ketat. Berikut daftar selengkapnya:
7 assists
Mikel Merino (Real Sociedad)
6 assists
Antoine Griezmann (Atletico Madrid)
5 assists
Ousmane Dembele (Barcelona)
Brian Olivan (Espanyol)
Rodrygo (Real Madrid)
4 assits
Aleix Garcia (Girona)
Hugo Guillamon (Valencia)
Robert Lewandowski (Barcelona)
Rekap hasil Liga Spanyol pekan ke-18
Mallorca 1-0 Celta Vigo
Rayo Vallecano 0-2 Real Sociedad
Espanyol 1-0 Real Betis
Atletico Madrid 3-0 Valladolid
Sevilla 1-0 Cadiz
Villarreal 1-0 Girona
Elche 1-1 Osasuna
Barcelona 1-0 Getafe
Athletic Bilbao 0-2 Real Madrid
Selasa, 24 Januari 2023
03.00 WIB | Valencia vs Almeria
Klasemen Liga Spanyol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



