Wapres Barca Optimis Bangkit di Clasico
Rero Rivaldi | 29 November 2016 11:01
Bola.net - - Wakil presiden , Jordi Mestre, mengatakan bahwa tidak ada yang salah dari gaya permainan timnya, meski mereka hanya bisa bermain imbang 1-1 melawan Real Sociedad pekan lalu.
Mestre mengatakan hasil itu sebagai 'hari buruk yang bisa dialami siapa saja' dan yakin bahwa tim asuhan Luis Enrique akan bisa bangkit di Clasico melawan Real Madrid pada Sabtu nanti.
Sekarang adalah waktu yang tepat untuk bangkit dan memperbaikinya, tutur Mestre, yang belum lama ini hadir di acara gala pesepakbola Catalan, sebagaimana dilansir oleh Sport.
Jika tim ini ini, yang dua musim terakhir memenangkan treble dan double, tidak merasa optimis, maka kami bisa menyerah sekarang juga.
Mestre juga optimis dengan peluang Barcelona untuk mengalahkan Real Madrid di Clasico nanti.
Clasico selalu menjadi laga yang berbeda, kami tahu bahwa Madrid selalu menjadi pesaing ketat dan menyulitkan kami, namun saya kira kami akan bisa meraih kemenangan nanti.
Baca Juga:
- Keown: Mourinho Tunjukkan Bahwa Ia Bisa Berubah Pikiran
- Mustafi: Dengan Pemain Seperti Sanchez, Arsenal Selalu Buat Gol
- Nolito: City Bisa Masuk Final Liga Champions
- Keown: Mourinho Salah Kritik Luke Shaw
- Ferdinand: Moses Seperti Spons di Formasi Chelsea
- Hazard dan Luis Suarez Diklaim Nyaris Gabung Tottenham
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






