Xavi Tak Mau Ucapkan Salam Perpisahan Pada Fans
Editor Bolanet | 24 Mei 2015 06:20
Kendati demikian Xavi yang mendapatkan kesempatan untuk bicara dihadapan puluhan ribu fans yang memadati Camp Nou tak mau mengucapkan salam perpisahan. Karena Xavi berniat mengucapkan salam perpisahan kepada fans di pesta perayaan juara Liga Champions.
Terima kasih atas segalanya. Kalian semua membuatku menjadi pria paling bahagia di dunia ini. Saya ingin berterima kasih kepada keluarga saya, istri, sahabat, dan semua yang ada di sini. Kalian semua selalu ada untuk saya, kalian luar biasa. Tak peduli apa kata orang di luar sana, kita adalah klub terbaik di dunia! serunya.
Ini masih belum selesai, kami menginginkan La Liga, kami menginginkan Copa del Rey dan kami juga menginginkan Liga Champions. Lima belas hari lagi saya baru akan mengucapkan salam perpisahan kepada kalian semua! tutup Xavi. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









