Xavi Tak Pernah Bermimpi Menangkan Ballon d'Or
Editor Bolanet | 17 Desember 2014 23:14
Xavi sendiri pernah masuk dalam nominasi untuk memenangkan pernghargaan tahunan persembahan FIFA itu pada edisi tahun 2010 lalu. Akan tetapi, pada akhirnya ia hanya menempati peringkat ketiga karena kalah bersaing dengan Lionel Messi dan Andres Iniesta.
Ketika diwawancarai oleh AS terkait Ballon d'Or itu, Xavi mengungkapkan bahwa dirinya tak pernah menyangka sama sekali bakal dinominasikan untuk mendapatkan penghargaan tersebut. Pasalnya, ia sudah merasa cukup puas dengan semua penghargaan yang diraihnya bersama Barca dan Timnas Spanyol.
Saya, sejujurnya, sungguh beruntung bisa melampaui mimpi saya sendiri. Saya tak pernah bermimpi bahwa saya bakal berdiri di atas podium sebagai kandidat penerima Ballon d'Or. Hal itu melampaui ekspektasi saya. Saya sangat bahagia dengan apa yang sudah saya raih, aku gelandang 34 tahun tersebut.
Secara kolektif kami sudah memenangkan segalanya. Hal itu (Ballon d'or) sama sekali tak pernah terpikirkan dalam benak saya, imbuhnya. [initial]
Baca Juga:
- Xavi: Barca Jangan Fokus pada Kritik
- Xavi: Anda Tak Bisa Hidup di Masa Lalu
- Gagal Menang, Xavi Salahkan Penyerangan Barca
- Xavi: Rooney Akan Cocok Main di Barcelona
- 11 Pemain Terbaik Inggris Raya di Liga Champions Versi Xavi
- Vermaelen: Dukungan Barca Buat Saya Bersemangat
- Xavi Cetak Rekor Istimewa di Camp Nou
- Mathieu Sanjung Peran Tak Terlihat Xavi Untuk Tim
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










