Zambrotta: Saya Tertawa Ketika Dengar Messi Menurun
Rero Rivaldi | 22 April 2017 12:00
Bola.net - - Tudingan bahwa Lionel Messi sudah mengalami penurunan performa adalah sesuatu yang lucu, menurut mantan rekan setim pemain Argentina di , Gianluca Zambrotta.
Messi menjalani laga sulit melawan Juventus di Liga Champions tengah pekan ini, di mana ia melepas lima tembakan melenceng dan Barca pun akhirnya tersingkir di babak perempat final, kalah 0-3 secara agregat.
Namun Zambrotta berkeras bahwa kemampuan Messi tak menurun, dan membandingkan permainan bintang Barcelona dengan superstar Real Madrid, Cristiano Ronaldo, yang mencetak lima gol ketika timnya menang 6-3 atas Bayern Munchen di 8 besar.
Saya tertawa ketika ada orang yang mengatakan penampilan Messi menurun, tutur Zambrotta di Omnisport.
Saya tidak tahu seberapa akuratnya statistik, namun di musim ini, jika saya tidak salah, Messi dan Ronaldo mencetak gol dengan jumlah yang kurang lebih sama. Mereka berdua memiliki rekor yang mirip.
Messi sudah mencetak banyak gol di Liga Champions musim ini, sama seperti di La Liga. Anda tak bisa bilang dia sudah memasuki masa senja. Mungkin dia sudah lebih dewasa dan tahu bahwa kadang dia bisa sedikit mengerem tenaganya di tengah pertandingan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








