Zidane Bantah Madrid Alami Krisis
Editor Bolanet | 3 Oktober 2016 07:03
Fran Rico mencetak gol pembuka di laga tersebut. Gareth Bale lantas mampu menyamakan kedudukan, namun Madrid tak sanggup mencari gol yang bisa memastikan kemenangan di sisa waktu pertandingan.
Sebelum pertandingan ini, Madrid juga sempat bermain imbang melawan Villarreal, Las Palmas, dan Borussia Dortmund.
Namun Zidane mengatakan pada Goal International: Saya bertanggung jawab sebagai pelatih tim ini, saya harus mencari solusi. Kami harus mengubah ini. Ini bukan krisis, ini masih Oktober. Kami tidak boleh menggila menghadapi situasi ini.
Namun memang ada yang salah, tiga hasil imbang beruntun di La Liga. Kami tidak bisa terus seperti ini. Kami tidak bermain di babak pertama. Babak kedua lebih baik. Saya percaya dengan kerja keras dan kualitas tim ini. Jika kami terus bekerja keras, kualitas itu akan terlihat nanti. [initial]
(rma/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Prediksi Real Madrid vs Monaco Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 18:26
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










