Di Solo, Skuad Garuda Hanya Berlatih
Editor Bolanet | 17 Oktober 2012 16:27
Menurut Koordinator Timnas Indonesia, Bob Hippy, Skuad Garuda, julukan timnas senior, membatalkan keikutsertaan mereka di ajang tersebut. Dia menambahkan, kedatangan Irfan Bachdim dan kawan-kawan di Solo hanya untuk berlatih.
Tidak. Mereka tidak akan ikut. Cuma berlatih saja di sana, ujar Bob, pada , Rabu (17/10).
Sebelumnya, kabar mengenai partisipasi timnas senior di ajang Batik Cup sempat simpang siur. Meski telah dipastikan tidak akan mengikuti Batik Cup, menurut Penanggungjawab Timnas, Bernhard Limbong, Timnas akan terbang langsung dari Hanoi Vietnam ke Solo.
Sementara itu, mengenai alasan absennya Skuad Garuda di ajang Batik Cup, Bob menyebut mepetnya jadwal. Mereka baru kembali dari Vietnam, Rabu (17/10) malam, sementara, Batik Cup akan dimulai (19/10).
Jadi, jadwalnya mepet. Pemain masih dalam kondisi lelah, Bob menambahkan. (den/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
Tim Nasional 18 Januari 2026, 07:30
-
Hasil PSG vs LOSC: Verdonk Absen, Lille Remuk di Parc des Princes
Liga Eropa Lain 17 Januari 2026, 05:27
-
Serba-Serbi ASEAN Hyundai Cup 2026: Hasil Undian Sampai Jadwal Timnas Indonesia
Tim Nasional 16 Januari 2026, 10:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







