Djohar Arifin Berharap Banyak Pemain Ikuti Seleksi Timnas U-19
Editor Bolanet | 21 Januari 2014 17:59
Rencananya, Timnas U-19 akan menjalani sejumlah laga uji coba keliling ke Nusantara. Karena itu, harus bisa dimanfaatkan untuk melihat potensi-potensi pemain baru. Sebab saya yakin, banyak potensi anak Indonesia yang belum bermunculan, ungkap Djohar.
Tentunya, kalau ada pemain yang lebih bagus lagi kenapa tidak diberikan kesempatan mengikuti seleksi. Dengan begitu, kita bisa banyak memiliki stok pemain, tegasnya.
Kini, sebanyak 29 pemain tengah mengikuti training centre (TC)/pemusatan latihan tahap kedua di Yogyakarta. TC tersebut, disebut sebagai fase specific preparation atau pematangan taktik dan strategi. Hal tersebut, sebagi persiapan tampil di Piala Asia U-19, bulan Oktober mendatang.
Setelah menyelesaikan TC tahap kedua, Evan Dimas dan kawan-kawan akan menjalani fase yang terakhir, yakni uji coba. Mulai dari uji coba dengan klub lokal, internasional serta turnamen mini, 1 hingga 28 Februari.
Lebih jauh, skuad arahan Indra Sjafri tersebut juga bakal melaksanakan Ibadah Umrah di bulan April 2014, sebagai hadiah dari Badan Tim Nasional (BTN) setelah berhasil menjuarai Piala AFF U-19 dan lolos ke putaran final Piala Asia U-19.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Indonesia, John Herdman, Harapan Fans, dan Luka yang Tersisa
Tim Nasional 14 Januari 2026, 21:00
-
Media Vietnam Mengulas Babak Baru Timnas Indonesia Bersama John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 20:52
LATEST UPDATE
-
Faktor Lain di Balik Kebangkitan Man United, Harry Maguire Punya Jawabannya
Liga Inggris 26 Januari 2026, 17:14
-
Dua Laga, Dua Kemenangan Besar: Man United di Bawah Michael Carrick Bikin Terpukau!
Liga Inggris 26 Januari 2026, 16:43
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
Liga Inggris 26 Januari 2026, 16:43
-
Dion Markx Resmi Bergabung dengan Persib Bandung, Siapa Dia?
Bola Indonesia 26 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 26 Januari 2026, 16:39
-
Vinicius Junior, 500 Hari setelah Gagal Raih Ballon d'Or
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 16:23
-
Nggak Menyengat tapi Bikin Diingat, Ini Parfum Kantor Favorit Pria Aktif
Lain Lain 26 Januari 2026, 16:16
-
Camp Nou Bocor! Cerita Emosional Di balik Kemenangan Barcelona atas Oviedo
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 16:15
-
Mental Juara Dipertanyakan: Arsenal Terlalu Naif atau Mulai Kena Mental Nih?
Liga Inggris 26 Januari 2026, 16:06
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







