Dua Skema Disiapkan Timnas Indonesia Menghadapi Arab Saudi
Editor Bolanet | 24 Februari 2014 22:52
- Tim pelatih tim nasional Indonesia menyiapkan dua skema permainan untuk menghadapi pertandingan terakhir kualifikasi Grup C Piala Asia 2015 melawan Arab Saudi di Fahad Stadium Damman, Arab Saudi, 5 Maret mendatang.
Menurut asisten pelatih timnas Indonesia, Widodo C Putro skema yang dipersiapkan akan berkembang seiring dengan kebutuhan saat di lapangan. Demi memaksimalkan hasil, jajaran pelatih telah menyiapkan pemain yang dinilai cocok untuk menghadapi Arab Saudi.
Jika ingin main lebih agresif, pola 4-4-2 menjadi pilihan. Namun, jika ingin sedikit bertahan dan semi menyerang maka akan menggunakan 4-2-3-1, kata Widodo Cahyono Putro seperti dilansir Antara.
Untuk menghadapi Arab Saudi, pelatih Alfred Riedl telah memanggil 23 pemain dan satu di antaranya adalah pemain veteran, Cristian Gonzales. Pemain Arema Indonesia itu dipastikan akan menjadi ujung tombak Timnas Garuda.
Gonzales berpeluang menjadi pilihan utama jika taktik yang dipakai semi menyerang, tambahnya.
Dengan materi saat ini, kami bisa banyak pilihan untuk menyesuaikan formasi yang akan dipakai, kata mantan pelatih Persela Lamongan itu. (ant/dzi)
Menurut asisten pelatih timnas Indonesia, Widodo C Putro skema yang dipersiapkan akan berkembang seiring dengan kebutuhan saat di lapangan. Demi memaksimalkan hasil, jajaran pelatih telah menyiapkan pemain yang dinilai cocok untuk menghadapi Arab Saudi.
Jika ingin main lebih agresif, pola 4-4-2 menjadi pilihan. Namun, jika ingin sedikit bertahan dan semi menyerang maka akan menggunakan 4-2-3-1, kata Widodo Cahyono Putro seperti dilansir Antara.
Untuk menghadapi Arab Saudi, pelatih Alfred Riedl telah memanggil 23 pemain dan satu di antaranya adalah pemain veteran, Cristian Gonzales. Pemain Arema Indonesia itu dipastikan akan menjadi ujung tombak Timnas Garuda.
Gonzales berpeluang menjadi pilihan utama jika taktik yang dipakai semi menyerang, tambahnya.
Dengan materi saat ini, kami bisa banyak pilihan untuk menyesuaikan formasi yang akan dipakai, kata mantan pelatih Persela Lamongan itu. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04