Fachri Husaini: Tuhan Punya Rencana Indah Untuk Timnas U-16
Heri | 16 Juli 2017 16:03
Bola.net - -
Tim nasional (timnas) U-16 Indonesia tampil buruk di Piala AFF U-15. Pelatih timnas U-16, Fachri Husaini pun meyakini Tuhan pasti memiliki rencana indah bagi pasukannya di event yang lain.
Timnas U-16 mendapat bekal bagus jelang berpartisipasi di Piala AFF U-15 yang digelar di Bangkok, Thailand. Sebelumnya, skuat Garuda Muda berhasil menjadi juara di Tien Pong Plastic Cup 2017 di Vietnam.
Alhasil, David Maulana dan kawan-kawan pun diprediksi bisa mendapat hasil bagus di Piala AFF U-15. Namun justru kenyataan pahit lah yang harus diterima timnas U-16.
Fachri mengaku timnas U-16 memang tampil tidak sesuai harapan, khususnya saat melawan Laos.Namun, dia berharap hasil negatif itu bisa jadi pelajaran berharga bagi anak-anak asuhnya.
Saya harap dari kekalahan ini justru baik buat saya, tim, pelatih, dan semua yang berkecimpung di sepakbola sebagai bahan koreksi, evaluasi, teguran untuk semuanya, ujar Fachri.
Fachri menambahkan, timnas U-16 memang tidak ditakdirkan untuk juara di event tersebut. Dia yakin anak-anak asuhnya bisa juara di kesempatan lain.
Ini teguran dari Tuhan karena menurut saya tim ini sudah diangkat setinggi-tingginya mungkin saat kemenangan di turnamen Vietnam dan kami belum layak untuk turnamen ini. Padahal tujuan kami di sini untuk meraih juara, tuturnya.
Mungkin Tuhan punya rencana lain yang indah buat kami. Bukan di sini, mungkin di tempat lain, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-17 untuk TC di Spanyol dan Qatar
Tim Nasional 16 September 2024, 19:55
-
Nova Arianto Kecewa Timnas Indonesia U-17 Keok dari India: Ini Ujian untuk Saya
Tim Nasional 28 Agustus 2024, 10:03
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



