Hasil Pertandingan SEA Games 2021: Filipina Gilas Timor Leste di Laga Perdana
Dimas Ardi Prasetya | 6 Mei 2022 18:16
Bola.net - Timnas Filipina menang telak 4-0 saat berlaga melawan Timor Leste di laga perdana cabor sepak bola Sea Games 2021 Grup A di Viet Tri Stadium, Jumat (06/05/2022) sore WIB.
Filipina langsung menggedor pertahanan Timor Leste di babak pertama. Mereka akhirnya bisa mencetak gol pada menit ke-11 melalui tandukan Christian Rontini.
Setelah itu, laga berlangsung alot. Sampai babak pertama berakhir, tak ada gol tambahan tercipta.
Di babak kedua, Timor Leste berusaha meningkatkan permainannya. Akan tetapi mereka malah kebobolan lagi pada menit ke-56 melalui Chung.
Menit ke-62, Oliver Bias nyaris mencetak gol. Tapi bola sepakannya masih bisa ditinju kiper lawan.
Menit ke-78, Bedic membuat Filipina unggul 3-0. Oskari Kekkonen kemudian menambah satu gol lagi pada menit ke-80.
Filipina pun akhirnya menang telak 4-0 atas Timor Leste. Dengan hasil ini, Filipina sementara menduduki posisi pertama klasemen sementara Grup A cabor sepak bola Sea Games 2021 sementara sang lawan ada di dasar klasemen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Babak Pertama Man United vs Man City: 2 Gol MU Dianulir, Skor Imbang 0-0
Liga Inggris 17 Januari 2026, 20:29
-
Hasil Como vs Milan: Brace Adrien Rabiot Bungkam Agresivitas Tim Tuan Rumah
Liga Italia 16 Januari 2026, 05:11
-
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Piala AFF 2026
Tim Nasional 15 Januari 2026, 20:56
LATEST UPDATE
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





