Jadwal Final Piala AFF Putri 2024: Timnas Indonesia vs Kamboja
Ari Prayoga | 5 Desember 2024 08:50
Bola.net - Jadwal final Piala AFF Putri 2024, Kamis 5 Desember 2024. Timnas Indonesia Putri akan berhadapan dengan Kamboja pada final Piala AFF Putri 2024.
Timnas Indonesia lolos ke final usai menyingkirkan Singapura di semifinal. Bertanding di New Laos National Stadium, pasukan Satoru Mochizuki menang dengan skor telak 3-0.
Gol-gol kemenangan Timnas Indonesia masing-masing dicetak oleh Claudia Scheunemann dan Reva Octaviani di babak pertama serta Octavianti Dwi di babak kedua.
Sebagai informasi, Piala AFF Putri 2024 digelar sebagai ajang kualifikasi menuju turnamen Piala ASEAN Putri 2025. Dua tim finalis serta pemenang partai perebutan tempat ketiga berhak lolos ke ajang Piala ASEAN Putri 2025.
Road to Final Timnas Indonesia Putri

Perjalanan Indonesia di Piala AFF Putri 2024 bisa dibilang cukup mulus. Safira Ika dkk. tak terkalahkan dalam tiga laga yang sudah dimainkan. Berikut adalah rinciannya:
Fase grup:
- Indonesia 0-0 Kamboja
- Indonesia 1-0 Malaysia
Semifinal:
- Indonesia 3-0 Singapura
Perkiraan Susunan Pemain

Indonesia (4-3-3): Laita Roati; Vivi Oktavia, Gea Yumanda, Safira Ika, Ellen Tria; Viny Silfianus, Reva Octaviani, Rosdillah Nurrohmah; Claudia Scheunemann, Sheva Imut, Sydney Hopper.
Pelatih: Satoru Mochizuki
Kamboja (4-3-3): Boravy Penh; Sreysitha Vibol, Kunthea Poeurn, Sreilas Hear, Sereyroth Mak; Samnang Ti, Saody Hok, Vipha Soeurn; Li Sok, Sreyphors Phoeurng, Yoeurn Yon.
Pelatih: Khoun Laboravy
Jalannya Pertandingan Final Piala AFF Putri 2024
Indonesia vs Kamboja
New Laos National Stadium, Vientiane
Kamis, 5 Desember 2024
19.30 WIB
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Bukan Wacana, MU Lancarkan Manuver Senyap untuk Gelandang Timnas Inggris Ini
Liga Inggris 12 November 2025, 13:44
-
Borneo FC Catat 10 Kemenangan Beruntun, Torehkan Rekor Baru di BRI Super League
Bola Indonesia 12 November 2025, 13:44
-
Cristian Chivu Ubah Wajah Inter Milan: Lebih Agresif, Lebih Efektif
Liga Italia 12 November 2025, 13:22
-
Rapor Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025: Siapa yang Bersinar?
Tim Nasional 12 November 2025, 12:59
-
Frenkie de Jong Sebut Barcelona Jauh Lebih Kuat Bersama Robert Lewandowski
Liga Spanyol 12 November 2025, 12:28
-
Frenkie de Jong Tegaskan Tak Tertarik ke Premier League
Liga Spanyol 12 November 2025, 12:18
-
Atletico Madrid Restui MU Angkut Conor Gallagher di Januari 2026?
Liga Inggris 12 November 2025, 11:53
-
Bukan Cuma Lomba, Riuh Dukungan Penonton Jadi Pemandangan Menakjubkan di IOAC 2025
Open Play 12 November 2025, 11:41
-
Berubah Pikiran, MU Bakal Perpanjang Kontrak Casemiro?
Liga Inggris 12 November 2025, 11:23
-
Link Live Streaming IOAC 2025 Hari Ini: Ribuan Atlet Beraksi di Hari Kedua
Olahraga Lain-Lain 12 November 2025, 11:22
-
Beruntungnya MU Punya Bek Tangguh Seperti Matthijs De Ligt
Liga Inggris 12 November 2025, 11:08
-
Legenda MU Dukung Benjamin Sesko: Dia Bakal Jadi Mesin Gol Baru Setan Merah!
Liga Inggris 12 November 2025, 10:57
LATEST EDITORIAL
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
-
8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Premier League, Siapa Paling Akurat?
Editorial 11 November 2025, 13:01
-
10 Pemain Termuda Sepanjang Sejarah Liga Champions, Ada yang Baru 15 Tahun!
Editorial 11 November 2025, 12:20







