Jadwal Siaran Langsung Perempat Final Piala Asia U-23 2024 di RCTI dan iNews TV Hari Ini, Jumat 26 April 2024
Ari Prayoga | 26 April 2024 13:50
Bola.net - Jadwal siaran langsung Piala Asia U-23 2024 hari ini, Jumat 26 April 2024. Piala Asia U-23 hari ini menggelar dua laga perempat final, siaran langsung di RCTI dan iNews TV serta live streaming di Vision+.
Pentas akbar Piala Asia U-23 2024 di Qatar kini sudah memasuki babak 8 besar. Dua laga tersisa dari babak ini bakal menjadi sajian utama pada hari ini.
Laga pertama akan mempertemukan dua finalis edisi 2022 lalu, Uzbekistan vs Arab Saudi. Pemenang duel ini bakal berhadapan dengan Timnas Indonesia U-23 di semifinal.
Satu laga lainnya adalah pertemuan Irak melawan wakil ASEAN lainnya, Vietnam. Meski kalah dari Thailand di laga pertama, Irak kini telah bangkit dan difavoritkan melaju ke semifinal.
Berikut jadwal siaran langsung Piala Asia U-23 2024 di RCTI dan iNews hari ini selengkapnya.
Uzbekistan vs Arab Saudi
Khalifa International Stadium, Al Rayyan
Jumat, 26 April 2024
21.00 WIB
Siaran langsung: iNews, Soccer Channel
Live streaming: Vision+
Link streaming: https://www.visionplus.id/webclient/#/live
Irak vs Vietnam
Al Janoub Stadium, Al Wakrah
Sabtu, 27 April 2024
00.30 WIB
Siaran langsung: RCTI, Soccer Channel
Live streaming: Vision+
Link streaming: https://www.visionplus.id/webclient/#/live
Hasil dan Jadwal Lengkap Babak 8 Besar Piala Asia U-23 2024
Kamis, 25 April 2024
- 21:00 WIB - Qatar 2-4 Jepang - iNews, Soccer Channel
Jumat, 26 April 2024
- 00:30 WIB - Korea Selatan 2-2 (10-11 pen) Timnas Indonesia U-23 - RCTI, Soccer Channel
- 21:00 WIB - Uzbekistan vs Arab Saudi - iNews, Soccer Channel
Sabtu, 27 April 2024
- 00:30 WIB - Irak vs Vietnam - RCTI, Soccer Channel
Bagan Fase Gugur Piala Asia U-23 2024
Link Live Streaming Piala Asia U-23 2024
Bolaneters bisa menyaksikan siaran langsung dan live streamingg pertandingan Piala Asia U-23 2024 dengan cara berikut ini:
- Laman web Vision+ di https://www.visionplus.id/webclient/#/live atau aplikasi Vision+ di smartphone (Anda bisa berlangganan Vision+ dengan berlangganan paket Premium Sports dengan harga Rp35.000 per bulan atau Rp200.000 per tahun).
PERHATIAN: Jadwal siaran langsung bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Malam Ini, Selasa 21 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 13:10 -
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 20 Oktober 2025, 21:54 -
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 20 Oktober 2025, 21:52
LATEST UPDATE
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04