Man of the Match Timnas Indonesia U-19 vs Malaysia U-19: Alfharezzi Buffon
Gia Yuda Pradana | 27 Juli 2024 22:30
Bola.net - Timnas Indonesia U-19 mengalahkan Malaysia U-19 di semifinal Piala AFF U-19 2024, Sabtu (27/7/2024). Laga Indonesia vs Malaysia di Stadion Gelora Bung Tomo itu berakhir dengan skor 1-0.
Laga berjalan cukup alot. Indonesia bari bisa memecah kebuntuan di menit 78 melalui sepakan Alfharezzi Buffon. Bola sepakannya mengenai tiang, memantul kena kiper Malaysia, dan bersarang di dalam gawang.
Gol Buffon itu sangat berharga bagi Indonesia. Gol itu mengantarkan Indonesia ke final. Dia layak menjadi Man of the Match.
Indonesia Lawan Thailand di Final
Indonesia sudah ditunggu Thailand di final. Thailand terlebih dulu lolos ke final berkat kemenangan 1-0 atas Australia.
Thailand menang berkat gol bunuh diri Dylan Leonard. Gol itu tercipta pada menit 13.
Sementara itu, Malaysia akan menghadapi Australia di perebutan tempat ketiga.
Jadwal Piala AFF U-19 2024: Perebutan Tempat Ketiga dan Final

Perebutan Tempat Ketiga
Australia vs Malaysia
29 Juli 2024
15:00 WIB
Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya
Final
Thailand vs Indonesia
29 Juli 2024
19:30 WIB
Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Madrid vs Levante: Kylian Mbappe
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 01:21
-
Man of the Match Liverpool vs Burnley: Florian Wirtz
Liga Inggris 18 Januari 2026, 00:47
-
Man of the Match Man United vs Man City: Bruno Fernandes
Liga Inggris 17 Januari 2026, 22:32
-
Hasil PSG vs LOSC: Verdonk Absen, Lille Remuk di Parc des Princes
Liga Eropa Lain 17 Januari 2026, 05:27
-
Serba-Serbi ASEAN Hyundai Cup 2026: Hasil Undian Sampai Jadwal Timnas Indonesia
Tim Nasional 16 Januari 2026, 10:57
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




