Man of the Match Timnas Indonesia U-20 vs Argentina: Kadek Arel
Ari Prayoga | 28 Agustus 2024 16:37
Bola.net - Kadek Arel terpilih menjadi pemain terbaik dari kemenangan 2-1 Timnas Indonesia U-20 atas Argentina U-20 dalam laga Seoul Earth On Us Cup 2024 di Mokdong Stadium, Rabu (28/8/2024) siang WIB.
Indonesia sejatinya sempat tertinggal hingga turun minum akibat gol Mirko Juarez Zemlich. Garuda Muda mampu bangkit di babak kedua lewat gol Kadek Arel dan eksekusi penalti Maouri Ananda Yves.
Setelah ini, Indonesia bakal menghadapi sesama negara ASEAN, Thailand pada Jumat (30/8/2024). Sementara itu, Argentina akan berhadapan dengan tuan rumah Korea Selatan di hari yang sama.
Performa Kadek Arel
Kadek Arel sekali lagi menjadi pilar tak tergantikan di lini belakang Timnas Indonesia U-20, setelah performa apiknya kala membawa Garuda Muda juara Piala AFF U-19 2024 beberapa waktu lalu.
Kadek Arel pun menunjukkan performa luar biasa di laga versus Argentina kali ini. Bek asal Bali United itu mampu membuat para penyerang Albiceleste frustrasi.
Penampilan Kadek Arel semakin sempurna setelah ia sukses mencetak gol yang membuat skor menjadi 1-1. Kadek dengan cerdik menyundul bola sepakan bebas Maouri Ananda Yves menjadi gol.
Hasil dan Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-20

Rabu, 28 Agustus 2024
14:00 WIB - Timnas Indonesia U-20 2-1 Argentina - Indosiar, Vidio
Jumat, 30 Agustus 2024
14:00 WIB - Timnas Indonesia U-20 vs Thailand - Indosiar, Vidio
Minggu, 1 September 2024
17:30 WIB - Timnas Indonesia U-20 vs Korea Selatan - Indosiar, Vidio
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:14
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi Villarreal vs Ajax 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 19:30
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
Otomotif 19 Januari 2026, 18:45
-
Prediksi Real Madrid vs Monaco Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 18:26
-
Di Bawah Thom Haye, Seberapa Mahal Nilai Layvin Kurzawa Dibanding Skuad Persib?
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








