Segera ke Indonesia, Patrick Kluivert Bakal Pantau Laga Dewa United vs Persija Jakarta, 8 Februari 2024
Ari Prayoga | 27 Januari 2025 08:52
Bola.net - Patrick Kluivert dijadwalkan segera datang kembali ke Indonesia. Pelatih Timnas Indonesia itu bakal memantau pemain dengan menyaksikan laga BRI Liga 1.
Satu laga yang disebut bakal dihadiri langsung oleh Patrick Kluivert adalah pertandingan antara Dewa United kontra Persija Jakarta yang akan digelar pada 8 Februari 2025.
"Kalau tidak salah pada 8 Februari 2025 ada Dewa United versus Persija, di mana 5 pemain Timnas Indonesia ada di situ, tiga pemain Persija, dua pemain Dewa United, ini dipantau langsung sekalian lihat infrastruktur dan pemain potensial lainnya," ujar ketua umum PSSI, Erick Thohir.
Paling Banyak

Di skuad terkini Timnas Indonesia, Dewa United dan Persija Jakarta memang menjadi klub lokal dengan penyumbang pemain terbanyak di Timnas Indonesia.
Persija Jakarta kerap mengirimkan Witan Sulaeman, Muhammad Ferarri, dan Rizky Ridho ke Timnas Indonesia. Semehtara Dewa United memiliki Ricky Kambuaya dan Egy Maulana Vikri.
Egy dan Ricky bahkan tampil apik di musim ini. Kontribusi keduanya terhadap gol dan assist untuk Dewa United bisa dikatakan sangat baik.
Hasil dan Jadwal Timnas Indonesia

Berikut hasil dan jadwal Timnas Indonesia di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia:
- 6 September 2024 - Arab Saudi 1-1 Indonesia
- 10 September 2024 - Indonesia 0-0 Australia
- 10 Oktober 2024 - Bahrain 2-2 Indonesia
- 15 Oktober 2024 - China 2-1 Indonesia
- 15 November 2024 - Indonesia 0-4 Jepang
- 19 November 2024 - Indonesia 2-0 Arab Saudi
- 20 Maret 2025 - Australia vs Indonesia
- 25 Maret 2025 - Indonesia vs Bahrain
- 5 Juni 2025 - Indonesia vs China
- 10 Juni 2025 - Jepang vs Indonesia.
Klasemen Grup C
Disadur dari: Bola.com (Hery Kurniawan, Hendry Wibowo) 26 Januari 2025
Jangan Lewatkan!
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Beda dengan Shin Tae-yong, Kontrak Yoo Jae-hoon dan Asisten Lainnya di Timnas Indonesia Sudah Berakhir di Penghujung 2024
- Shin Tae-yong Pulang ke Korea Selatan, tapi Mungkin Akan Kembali Lagi ke Indonesia
- Mata Shin Tae-yong Barkaca-kaca Saat Disambut Ratusan Suporter Timnas Indonesia di Bandara Soetta
- Shin Tae-yong Auto Terharu Kepulangannya ke Korea Selatan Diiringi Ratusan Fans Timnas Indonesia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





