Shin Tae-yong Makin Jeli Selain Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Luncurkan STY Academy dan STY Sports Group
Aga Deta | 23 November 2024 18:54Bola.net - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong jeli bermanuver dalam membuka lini bisnis baru. Ia mendirikan STY Sports Group dan STY Academy.
STY Academy yaitu Akademi Sepak Bola yang baru diluncurkan Shin Tae-yong di Jakarta. Ia sebagai foundernya. Shin Tae-yong turut mengajak kompatriotnya, Lee Jun-hon sebagai CEO dan Kim Jae-hee sebagai COO.
STY Academy juga telah memiliki dua pelatih. Keduanya yakni Na Hyosung sebagai pelatih kepala dan Faizal sebagai asisten pelatih.
"STY Academy, yang didirikan oleh Shin Tae Yong, pelatih kepala Timnas Indonesia," ujar deskripsi dalam laman STY Sports Group.
"Didedikasikan untuk memajukan sepak bola muda di Indonesia. Berfokus pada penjembatani kesenjangan infrastruktur sepak bola."
"STY Academy membina bakat dari tingkat akar rumput hingga tingkat elite, menumbuhkan budaya olahraga yang kuat, dan mengembangkan bintang sepak bola masa depan," lanjutnya.
Bintang Iklan dan Brand Ambassador

Shin Tae-yong me-repost unggahan profil perusahaan STY Sports Group dalam Instagram pribadinya. Ia memostingnya pada Sabtu (23/11/2024).
Di Indonesia, Shin Tae-yong tidak hanya sekadar melatih. Ia juga beberapa kali menjadi bintang iklan dan brand ambassador sejumlah produk.
Belum lama ini, Shin Tae-yong bekerja sama dengan Raffi Ahmad dalam mendirikan STY Foundation. Ini menjadi wadah untuk melahirkan pesepak bola masa depan.
Unggahan Shin Tae-yong
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Hasil Juventus vs Cremonese: Menggila di Turin, Bianconeri Bungkam Tim Tamu 5-0
Liga Italia 13 Januari 2026, 04:58
-
Hasil Liverpool vs Barnsley: Wirtz dan Ekitike Segel Kemenangan di Anfield
Liga Inggris 13 Januari 2026, 04:53
-
Hasil Lengkap Drawing FA Cup Putaran Keempat: Arsenal dan Chelsea Dapat Lawan Enteng
Liga Inggris 13 Januari 2026, 04:16
-
Resmi: Alvaro Arbeloa Ditunjuk Gantikan Xabi Alonso di Real Madrid
Liga Spanyol 13 Januari 2026, 03:47
-
Prediksi Newcastle vs Man City 14 Januari 2026
Liga Inggris 13 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Torino 14 Januari 2026
Liga Italia 13 Januari 2026, 03:00
-
Rekap Hasil Piala Asia U-23: Kejutan Besar, Vietnam U-23 Kalahkan Arab Saudi
Asia 13 Januari 2026, 02:48
-
3 Rekrutan Baru AC Milan Musim 2025/2026 yang Masih Dipertanyakan
Liga Italia 13 Januari 2026, 02:32
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55






