Thom Haye Gabung Almere, Suara Fans: Goodluck, Netizen Nggak Usah Mendang-mending!
Dimas Ardi Prasetya | 13 September 2024 18:22
Bola.net - Keputusan Thom Haye untuk merapat ke Almere City mendapatkan beragam reaksi dari netizen.
Haye akhirnya mendapatkan klub baru. Sebelumnya gelandang Timnas Indonesia ini berstatus free agent pasca dilepas oleh Heerenveen.
Beberapa klub sempat dikaitkan dengan pemain 29 tahun tersebut, seperti Dinamo Zagreb dan Oxford United. Namun ia akhirnya resmi gabung Almere pada hari Jumat (13/09/2024) ini.
Ia dikontrak selama semusim oleh klub Eredivisie tersebut. Bergabungnya Haye ke Almere itu pun mendapatkan beragam reaksi dari netizen.
Ada yang mendoakannya agar sukses. Ada juga yang menyayangkan kenapa Haye gabung klub tersebut dan bukannya ke klub yang lebih besar. Ada juga yang mengecam sesama netizen karena mengkritik keputusan sang pemain merapat ke Almere.
Simak saja ketikan-ketikan mereka di bawah ini.
Menyala!
"Saya memilih Kota Almere dengan kepala dan hati saya."
Selamat Bersenang-senang
"Selamat bersenang-senang di luar negeri Thom, semoga sukses dengan tuan barumu."
Aaamiiinn!
Masuk Akal
Jangka Pendek
Semoga Bisa Gendong Almere
Semoga Sukses
Dapet Protes, Kagak Dapet Protes Juga
Downgrade
Gak Masalah Mau Gabung Mana Aja
Netizen Nggak Usah Mendang-mending
Kabar Bagus
"Ini kabar bagus! Selamat Thom Haye!"
Goodluck Prof!
"Semoga beruntung prof!"
(Twitter/X)
Baca Juga:
- Brylian Aldama, dari Timnas Indonesia U-20, Dididik Shin Tae-yong, Berguru di Kroasia, Berlabuh ke Juara Liga Laos
- Thom Haye Dikontrak Satu Tahun Oleh Almere City: Saya Memilih dengan Kepala dan Hati
- RESMI: Thom Haye Gabung Almere City
- AC Milan vs Venezia: Tijjani Reijnders vs Jay Idzes
- Timnas Indonesia U-17 Bakal Tampil di The Pinatar U-16 Supercup Spanyol
- Cedera Segera Pulih, Jordi Amat Bisa Comeback ke Timnas Indonesia Lawan Bahrain dan China?
- Jadwal Pemain Diaspora Timnas Indonesia 14-17 September 2024: Jay Idzes Jumpa Tijjani Reijnders
- Timnas Indonesia Yakin Mampu Meraih Poin Lawan Bahrain dan China
- Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Bisa Debut dengan Timnas Indonesia pada Oktober 2024?
- Sat Set! Berkas Naturalisasi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Sudah Ditandatangani Presiden, Kini Masuk DPR
- PSSI Jawab Tuduhan Pemain Naturalisasi Punya 2 Kewarganegaraan: Mereka Masuk dan Keluar Tanah Air Pakai Paspor Indonesia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Sebut Haaland Sudah Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 3 November 2025, 13:26
-
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 3 November 2025, 13:01
-
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 3 November 2025, 12:51
-
Lionel Messi Pecahkan Rekor MLS Meski Inter Miami Kalah
Bola Dunia Lainnya 3 November 2025, 12:29
-
Badai Protes Wasit Premier League, Guardiola dan Dyche Kompak Luapkan Kekesalan
Liga Inggris 3 November 2025, 12:21
LATEST UPDATE
-
Prediksi Olympiakos vs PSV Eindhoven 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 14:57
-
Klaim DBD Tembus 166.000 Kasus, BPJS Kesehatan Tegaskan Biaya Ditanggung Penuh Tanpa Plafon
News 3 November 2025, 14:51
-
Kylian Mbappe Terus Bikin Gol, Lewati Rekor Thierry Henry
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:48
-
Cristiano Ronaldo Catat Rekor Baru di Al Nassr Setelah Cetak Brace Lawan Al Feiha
Asia 3 November 2025, 14:41
-
Lamine Yamal Dekati Rekor Gol Kylian Mbappe Setelah Bersinar Lawan Elche
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:30
-
Panduan Cerdas Beli Jersey Bola: Jangan Cuma Lihat Harga!
Lain Lain 3 November 2025, 14:27
-
Jangan Harap Gaji Vinicius Bisa Setara Mbappe
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs AS Monaco 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 14:05
-
Prediksi Tottenham vs FC Copenhagen 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 13:39
-
Guardiola Sebut Haaland Sudah Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 3 November 2025, 13:26
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Brasil 2025 di Vidio, 7-10 November 2025
Otomotif 3 November 2025, 13:01
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 3 November 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36



