"Timnas U-23 Masih Individualis"
Editor Bolanet | 19 Juni 2013 20:13
Pada laga yang digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno Senayan Jakarta ini, Andik Vermansyah dkk gagal memenangi laga setelah gol tunggal Radja Nainggolan mengakhiri perlawanan skuad Garuda Muda.
Pertandingan tadi juga untuk seleksi. Maka banyak pemain yang berusaha menunjukkan kemampuan terbaiknya. Terus terang, banyak pemain yang bermain individual, kata RD usai pertandingan.
Meski harus mengakui keunggulan tim Jakarta All Star yang dilatih Danurwindo tersebut, coach Rahmad Darmawan nyatanya justru menilai laga ini membantu dirinya untuk membentuk tim yang nantinya akan dipersiapkan ke SEA Games 2013.
Saya ucapkan terima kasih karena pertandingan tadi saya bisa mendapatkan gambaran pemain untuk timnas. Yang jelas mereka punya lawan yang memiliki kualitas dan skill individu yang bagus. Apalagi pertandingan tadi disuguhi gol dari Radja, kata RD menambahkan.
Jika ingin mendapatkan pemain yang tepat harus dilakukan seleksi dan persiapan yang bagus pula. Pertandingan tadi cukup bagus untuk mengetahui kemampuan calon pemain timnas, tandasnya.
Pada laga tersebut, Radja Nainggolan menunjukkan kelasnya sebagai pemain kaliber dunia. Tendangan kerasnya dari luar kotak penalti pada injury time babak pertama menjadi satu-satunya gol yang tercipta pada laga tersebut. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
Tim Nasional 18 Januari 2026, 07:30
-
Hasil PSG vs LOSC: Verdonk Absen, Lille Remuk di Parc des Princes
Liga Eropa Lain 17 Januari 2026, 05:27
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





