Timnas U17: Tundukkan Hongkong di Laga Pertama
Editor Bolanet | 27 Januari 2012 16:35
Kemenangan tim muda Indonesia ini atas satu-satunya gol yang dicetak oleh Indra Kelana Nasution di menit ke-36, dikutip dari situs resmi Federasi Sepak bola Hongkong.
Hasil lainnya, Singapura bermain imbang 0-0 melawan Makau.
Pelatih Timnas Indra Safri dalam pertandingan perdana ini menurunkan kiper Rafi Murdianto, Putu Gede Juni Antara, Helmi Madila Ihza, Amirul Mukminin Hariansyah, Indra Kelana Nasution, Makarius Suruan, Muhammad Hargianto, Cakti Restuandanu, Samsul Pellu, Evan Dimas Darmono (kapten) dan Fiwi Dwipan.
Dan mencadangkan kiper Rully Desrian, Inersoutany Putra, Gilang Isya Rossa, i Wayan Eka Nanda Wardana, FF Sabeq, dan Eriyanto.
Empat kartu keluar dalam pertandingan ini. Dua untuk Indonesia yakni I Wayan Eka dan M Hargianto.
Turnamen junior Hong Kong International Youth Football Tournament ini berlangsung pada 27-29 Januari 2012 diikuti empat negara.
Pelatih Indra Syafri sendiri membawa 18 pemain untuk turnamen ini. Selanjutnya, Indonesia akan bertemu Makau dan Melawan Singapura pada hari terakhir. (ant/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Pencarian Juventus akan Bek Kanan Berkualitas untuk Menambal Kelemahan
Liga Italia 15 Oktober 2025, 04:24 -
Badai Cedera Menerpa Barcelona Jelang El Clasico di Bernabeu
Liga Spanyol 14 Oktober 2025, 23:13 -
Kekuatan Penuh Real Madrid untuk El Clasico Pertama Musim Ini
Liga Spanyol 14 Oktober 2025, 22:46 -
Casemiro Masih Berpeluang Bertahan di Manchester United, tapi dengan Syarat
Liga Inggris 14 Oktober 2025, 22:09 -
Menjual Kenan Yildiz, Langkah Cerdas yang Mungkin Diperlukan Juventus
Liga Italia 14 Oktober 2025, 21:59 -
Inter Milan Ikut Buru Marc Guehi, Saingi Liverpool dan Bayern Munchen
Liga Italia 14 Oktober 2025, 21:56 -
Barcelona Kehilangan Robert Lewandowski untuk El Clasico Kontra Real Madrid
Liga Spanyol 14 Oktober 2025, 21:47
LATEST EDITORIAL
-
5 Mantan Anak Buah Arsene Wenger yang Kini Menjadi Pelatih
Editorial 15 Oktober 2025, 00:03 -
Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pergi Januari Nanti
Editorial 14 Oktober 2025, 17:33 -
5 Bek Tengah Tangguh yang Bisa Didapat Gratis pada 2026
Editorial 13 Oktober 2025, 17:23 -
6 Pemain Manchester United Bisa Gagal Tampil di Piala Dunia 2026
Editorial 13 Oktober 2025, 16:42