Toulon Cup 2022: Kalah di Laga Terakhir, Timnas Indonesia U-19 Finis di Peringkat ke-10
Richard Andreas | 9 Juni 2022 02:40
Bola.net - Timnas Indonesia U-19 menutup perjuangan di turnamen Toulon Cup 2022 dengan kekalahan. Pasukan Garuda Muda takluk dari Aljazair lewat babak adu penalti.
Rabu (8/6/2022), Timnas Indonesia berjumpa Aljazair di laga perebutan posisi ke-9 Toulon Cup 2022. Laga ini akan dimainkan di Stade Fernand-Fournier.
Laju Timnas Indonesia U-19 di turnamen ini memang tidak sepenuhnya mulus. Meski begitu, mereka berhasil finis di peringkat ketiga Grup B, unggul dari Ghana yang finis di peringkat terakhir.
Finis di peringkat tiga tersebut yang membuat Indonesia bisa melawan Aljazair untuk perebutan peringkat ke-9. Nahas, Ronaldo Kwateh dkk. takluk di babak adu penalti.
Pertandingan sempat terkunci dengan skor 0-0 di 45 menit pertama. Bahkan, Indonesia sempat unggul lewat gol Rusadi di menit ke-84, sebelum Aljazair menyamakan kedudukan di menit ke-90+3.
Skor 1-1 di waktu normal berarti pertandingan akan dilanjutkan ke babak adu penalti. Nahas, Garuda Muda takluk dengan skor 3-4.
Kekalahan ini berarti Timnas Indonesia U-19 harus puas dengan finis peringkat ke-10 di turnamen Toulon Cup 2022.
Susunan pemain
Timnas Indonesia U-19 XI: Cahya, Ferrari, Kakang, Raka, Edgar, Dimas, Arkhan, Rafli, Ronaldo, Ferdi, Hokky
Aljazair U-23 XI: Boulhendi, Nechat, Benchaa, Dris, Bendouma, Bendouma, Benaissa, Tritaoui, Naet Salem, Neghli, Boulbina, Bakrar
Jangan lewatkan ini Bolaneters!
- 5 Pelajaran Kemenangan Timnas Indonesia atas Kuwait: Fisik Belum Optimal, Hasil Sudah Luar Biasa!
- Timnas Indonesia Kalahkan Kuwait, Netizen: Irianto Rasa Valverde, Harusnya Skor Bisa Lebih!
- Hasil Pertandingan Kuwait vs Timnas Indonesia: Skor 1-2
- Hasil Kualifikasi Piala Asia 2023: Malaysia dan Thailand Sama-sama Menang, Indonesia Bisa Menyusul?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






