AVB: Ini Pelajaran Berharga Bagi Tottenham
Editor Bolanet | 15 Maret 2013 06:31
Setelah tampil luar biasa pada leg pertama 16 besar Liga Europa di White Hart Lane, Spurs malah tampil limbung pada leg kedua. Terbukti, gawang Brad Friedel harus rela terbobol sebanyak tiga kali pada waktu normal dan membuat pertandingan harus dilanjutkan ke babak perpanjangan waktu.
Beruntung, gol Emmanuel Adebayor pada masa extra time hanya mampu dibalas satu gol oleh Ricardo Alvarez sehingga Spurs pun berhak lolos karena unggul produktivitas gol di kandang lawan.
Villas-Boas pun mengaku bahwa timnya benar-benar merasakan apa yang dialami oleh Inter pada leg pertama kemarin. Ia mengaku hal tersebut akan menjadi pelajaran berharga bagi ia dan juga timnya.
Malam ini kami mengalami apa yang dialami oleh Inter saat bermain di London. Ketika pikirin tidak lagi berfungsi dengan baik, maka segalanya akan berubah menjadi malapetaka, jelas AVB seperti dilansir oleh football-italia.net.
Bagaimanapun juga, ini merupakan pelajaran yang sangat berharga bagi kami dan kami harus belajar dari kekalahan ini jika ingin menjadi tim hebat di level Eropa.
Pelatih asal Portugal ini pun juga tidak lupa memberikan pujian kepada Andrea Stramaccioni yang menerapkan strategi jitu sehingga membuat Tottenham sama sekali tidak berkutik. (foti/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Abaikan MU, Conor Gallagher Bakal Gabung ke Klub Premier League Ini
Liga Inggris 13 Januari 2026, 14:56
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







