Cleansheet Lagi, Yakin Sudah Siap Ditinggal David de Gea, Wahai Fans MU?
Asad Arifin | 16 April 2021 06:45
Bola.net - David de Gea kembali tampil bagus untuk Manchester United. Kiper asal Spanyol mencatatkan nirbobol alias cleansheet pada duel lawan Granada di Old Trafford, Jumat (16/4/2021) dini hari WIB.
Pada duel leg kedua perempat final Liga Europa itu, United menang dengan skor 2-0. David de Gea melakukan tiga penyelamatan untuk membuat gawangnya tidak kebobolan. Performa yang solid dari De Gea.
Kiper asal Spanyol juga tampil pada duel leg pertama lawan Granada. De Gea juga sukses menjaga gawangnya untuk tidak kebobolan. Kini, De Gea telah mencatatkan tiga claansheet pada tiga laga terakhirnya.
Performa apik David de Gea tentu saja membuat fans United kembali gembira. Namun, apakah mereka rela jika David de Gea pindah musim depan?
Ole pusing
Sudah bisa marah
Hengkang
Fokus
Mau gak?
David de Gea hebat, tapi..
Heran
Panas
Punya 3
Sengaja
Belum rela
Class is permanent!
Sumber: Twitter
Baca Ini Juga:
- Selamat Datang di 'Kutukan' Babak Semifinal, Ole Gunnar Solskjaer!
- Unai Emery: Spesialis Liga Europa yang Menantang Sang Mantan, Arsenal
- Man of the Match Manchester United vs Granada: Aaron Wan-Bissaka
- Rapor Pemain Manchester United Saat Bekuk Granada: Cavani Istimewa, Van de Beek Mulai Insyaf
- Daftar Tim Lolos Semifinal Liga Europa: Manchester United vs Arsenal di Final?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






