Gawat, MU Berpeluang Tanpa Lingard Lawan Midtjylland
Editor Bolanet | 24 Februari 2016 19:07
MU butuh kemenangan saat menjamu Midtjylland di Old Trafford (26/2). Pasalnya mereka saat ini sedang tertinggal dalam hitungan agregat. Pada leg pertama di markas Midtjylland, MU keok dengan skor 2-1.
Celakanya, pada laga krusial ini skuad asuhan Louis van Gaal terancam tidak bisa diperkuat oleh sejumlah bintang. Salah satunya adalah Jesse Lingard. Winger yang belakangan tampil apik ini disebut oleh Metro mendapat masalah pada lututnya pasca laga di Piala FA.
Kondisi pemain 23 tahun ini tentu membuat Van Gaal pusing bukan kepalang. Pasalnya, ia bukan satu-satunya pemain yang absen pada laga ini. Sebelumnya ada 12 pemain lain yang juga mengalami masalah kebugaran. Termasuk Wayne Rooney.
Pertandingan kontra Midtjylland sangat penting bagi MU. Klub berjuluk Setan Merah mematok target juara Liga Europa untuk bisa berlaga di Liga Champions musim depan. Sebagai syaratnya, MU wajib melewati hadangan Midtjylland. [initial]
Baca Ini Juga:
- Lucas Sedikit Galau Liverpool Gagal Cetak Gol di Augsburg
- Jadwal TV : 24 - 26 Februari 2016
- Lucas Tegaskan Liverpool Tak Anggap Remeh Augsburg
- Gelandang Barcelona Pantik Minat Napoli
- Moyes Dukung United Menangkan Europa League
- Tim Terbaik Liga Europa Pekan Ini
- Pulang Kampung, Klopp Minta Disuguhi Roti Khas Jerman
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Salzburg vs Go Ahead Eagles 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 16:47
-
Manchester United CLBK dengan Bintang Everton Ini?
Liga Inggris 5 November 2025, 16:45
-
Prediksi Real Betis vs Lyon 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 16:07
-
Prediksi Aston Villa vs Maccabi Tel Aviv 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 15:24
LATEST UPDATE
-
Klub Premier League Melaju Mulus di Liga Champions: Tanda Kesenjangan Kompetisi?
Liga Champions 6 November 2025, 22:20
-
Gooners! Wali Kota Baru New York Zohran Mamdani Ternyata Fans Arsenal
Liga Inggris 6 November 2025, 19:39
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Brasil U-17 7 November 2025
Tim Nasional 6 November 2025, 18:57
-
Prediksi BRI Super League: Persik Kediri vs Persebaya Surabaya 7 November 2025
Bola Indonesia 6 November 2025, 18:34
-
Prediksi BRI Super League: Bhayangkara FC vs Bali United 7 November 2025
Bola Indonesia 6 November 2025, 18:30
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17












