
Perjalanan Manchester United di kompetisi kasta kedua Eropa tersebut terancam setelah mereka kalah di leg pertama Europa League di kandang Midtjylland tengah pekan kemarin. Pada saat itu setan merah dikalahkan dengan skor 2-1.
Moyes menilai kekalahan 2-1 yang diderita United bukanlah akhir dari segalanya, karena ketertinggalan mereka tidaklah besar. "Mereka masih punya leg kedua. Mereka sangat bisa memenangkan leg kedua dan lolos ke babak berikutnya" ungkap Moyes kepada Football Insider.
Kendati sedang berada dalam performa yang buruk, Moyes tetap yakin Louis van Gaal mampu memenangkan sebuah trofi pada akhir musim nanti. "Mereka (United) akan menghadapi Shrewsburry di FA Cup dan mereka bisa melaju ke babak berikutnya. Saya berharap mereka bisa memenangkan Europa League dan saya juga berharap mereka mampu mengalahkan Shrewsburry" tutup Mantan manajer Everton tersebut.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 23:10
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 22:28
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 21:51
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 21:27
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:02
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...