Juventini: Mundurlah Blanc!
Editor Bolanet | 19 Maret 2010 10:00Sembilan pemain milik La Vecchia Signora terhempas dengan skor telak 4-1 dari pihak London Barat tersebut, dan secara total agregat mereka kalah 5-4 dari , gol masing-masing diciptakan Zoltan Gera (2), Bobby Zamora dan satu dari Clint Dempsey untuk melukai mereka.
Ini adalah pukulan terbaru dalam musim yang sangat amat menyedihkan bagi , yang saat ini berada di posisi kelima klasemen Serie A dan sekarang tidak punya kesempatan untuk memenangkan sebuah piala pun di musim ini.
Fans telah bereaksi keras terhadap rezim pasca-Calciopoli, menuduh mereka inkompetensi dan sekelompok penggemar mengungkapkan rasa ketidakbahagiaan mereka ke tingkat yang baru malam ini.
Dalam menit-menit akhir sebelum penutupan laga, yang harus membungkuk keluar dari Eropa mendapati sekelompok besar tifosi mereka bernyanyi bersama-sama: "Vattene Blanc e Secco" yang jika diterjemahkan akan bermakna seperti ini "Pergilah Blanc dan Secco". (goal/bola/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Selangor FC vs Persib Bandung 6 November 2025
Bola Indonesia 5 November 2025, 17:37
-
Prediksi Red Star Belgrade vs Lille 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 17:28
-
Bukan Balik ke Inggris, Harry Kane Bakal Lanjutkan Karir di Barcelona?
Liga Spanyol 5 November 2025, 16:57
-
Kunci Kebangkitan Liverpool Itu Sederhana: Cukup Geser Posisi Florian Wirtz!
Liga Champions 5 November 2025, 16:53
-
Prediksi Salzburg vs Go Ahead Eagles 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 16:47
-
Manchester United CLBK dengan Bintang Everton Ini?
Liga Inggris 5 November 2025, 16:45
-
Delapan Laga Tanpa Kebobolan: Mengintip Rahasia Kekuatan Defensif Arsenal
Liga Inggris 5 November 2025, 16:31
-
Gol Solo Ajaib Micky van de Ven: Ketika Bek Tengah Berlari Seperti Messi
Liga Champions 5 November 2025, 16:21
-
Prediksi Real Betis vs Lyon 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 16:07
-
Prediksi Aston Villa vs Maccabi Tel Aviv 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 15:24
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17





