Pujian Wilshere Untuk Antoine Griezmann
Richard Andreas | 27 April 2018 11:24
Bola.net - - Antoine Griezmann menjadi pemain yang membuyarkan kemenangan Arsenal atas Atletico Madrid di leg pertama semifinal Liga Europa, Jumat (27/4) dini hari WIB. Arsenal yang sempat unggul 1-0 pada akhirnya harus mengakhiri laga dengan skor 1-1 setelah Griezmann menyamakan kedudukan di menit ke-82.
Gol Griezmann tersebut sedikit kontroversial karena dimulai dari tekel pemain Atletico ke Danny Welbeck. Banyak pemain Arsenal yang menduga tekel tersebut harusnya pelanggaran tapi wasit tetap membiarkan bola dimainkan. Atletico pun langsung melancarkan serangan balik yang diakhiri dengan sempurna oleh Griezmann.
Yang saya ingat adalah Danny (Welbeck) mungkin dilanggar - saya tidak benar-benar tahu karena saya tidak bisa melihatnya dari posisi saya, jelas Jack Wilshere di laman resmi arsenal.
Kemudian pemain mereka (Atletico) melambungkan bola dan tiba-tiba Griezmann di posisi yang bagus dan anda tidak bisa memberi waktu sebanyak itu pada pemain dengan kualitas seperti dia.
Menurut Wilshere, peluang itu nyaris merupakan satu peluang terbaik Atletico sepanjang laga. Dan pemain sekaliber Griezmann berhasil memanfaatkannya dengan maksimal.
Mereka sedikit beruntung dengan pantulan dari David (Ospina), tetapi jika anda memberi pemain sehebat itu kesempatan matang dia akan menghukum anda, tandas dia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Freiburg vs FC Utrecht - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025, 01:05
-
Live Streaming Lille vs PAOK - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025, 01:04
-
Live Streaming Nottingham Forest vs Porto - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2025, 01:03
LATEST UPDATE
-
Live Streaming AC Milan vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Oktober 2025, 00:45
-
Tak Ada Pilihan Lain, Juventus Harus Kalahkan Lazio Pekan Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:59
-
Federico Dimarco Jadi Mesin Peluang Inter Milan di Musim Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:20
-
Juventus, Bawalah Semangat Lawan Real Madrid ke Serie A
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:18
-
Siapa yang Layak Jadi Starter Liverpool: Hugo Ekitike atau Alexander Isak?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 23:12
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
-
Barcelona Dapat Pukulan Berat, Raphinha Dipastikan Absen di El Clasico
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 21:28
-
Napoli vs Inter Milan: Dilema di Lini Serang Tuan Rumah
Liga Italia 24 Oktober 2025, 21:24
-
Lamine Yamal Panaskan El Clasico: Sebut Real Madrid Sebagai Maling!
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 21:15
-
Enzo Maresca Beri Kabar Gembira: Liam Delap Segera Comeback Bela Chelsea!
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 21:15
-
Napoli vs Inter Milan: Bagian dari Perjalanan Panjang
Liga Italia 24 Oktober 2025, 21:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







