Daftar Pemain Surabaya Samator di PLN Mobile Proliga 2025
Anindhya Danartikanya | 17 April 2025 11:41
Bola.net - Daftar pemain Surabaya Samator di PLN Mobile Proliga 2025. Klub voli putra Indonesia ini dipastikan mengawali musim dengan 15 pemain yang akan diasuh oleh pelatih kepala Rodolfo Luis Sanchez.
Babak Final Four digelar di tiga kota, yakni Kediri, Semarang, dan Solo pada periode 17 April-4 Mei 2025. Setelahnya, babak Grand Final akan digelar di Yogyakarta pada 10-11 Mei 2025.
Bersama Jakarta Lavani Livin Transmedia, Jakarta Bhayangkara Presisi, dan Palembang Bank Sumsel Babel, Surabaya Samator pun lolos ke babak Final Four usai menduduki posisi ketiga klasemen musim reguler.
Surabaya Samator jelas akan berusaha merebut hasil terbaik demi menembus Grand Final di GOR Amongrogo, Yogyakarta, 11 Mei 2025 nanti. Berikut daftar tim yang lolos ke Final Four PLN Mobile Proliga 2025 beserta pemain Surabaya Samator.
Daftar Tim Voli di Final Four PLN Mobile Proliga 2025

Tim voli putri:
- Jakarta Popsivo Polwan
- Jakarta Pertamina Enduro
- Jakarta Electric PLN
- Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia
Tim voli putra:
- Jakarta LavAni Livin Transmedia
- Jakarta Bhayangkara Presisi
- Surabaya Samator
- Palembang Bank Sumsel Babel
Daftar Pemain Surabaya Samator di PLN Mobile Proliga 2025
Pelatih Kepala: Rodolfo Sanchez
Daftar Pemain:
- #1 Lyvan Taboada Diaz (Setter)
- #3 M. Rampu Bentar Kinantaka (Middle Blocker)
- #4 Hendrik Agel Kurniasandi (Letter)
- #5 Hayun Muhammad (Outside Hitter)
- #9 Muhammad Dean Galenoshi Hasmal (Outside Hitter)
- #11 Tedi Oka Syahputra (Middle Blocker)
- #12 Rama Fazza Fauzan (Opposite)
- #16 Krisna Krisna (Outside Hitter)
- #17 M. Ega Yuri Pradana (Middle Blocker)
- #18 I Ketut Yudi Aditya Riski (Outside Hitter)
- #21 Luvi Febrian Nugraha (Outside Hitter)
- #22 M. Dimas Prastio (Letter)
- #24 Devan Rizky Hamdani (Setter)
- #25 Januar Sandro Calvien Telah (Opposite)
- #13 Reza Dwi Afrianto (Middle Blocker)
Baca Juga:
- Red Sparks dan Megawati Hangestri Sukses Raih 7 Kemenangan Beruntun, Ternyata Pelatih Tidak Puas
- Klasemen Musim Reguler Korean V-League 2024/2025: Megawati Hangestri dkk Ada di Peringkat Berapa?
- Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
- Jadwal Lengkap Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025: Yuk, Dukung Megawati Hangestri!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Kiper MU Kagumi Kualitas Senne Lammens: Dia Muda, Dia Luar Biasa!
Liga Inggris 27 November 2025, 15:53
-
Simpan 2 Rahasia, Inilah Alasan Luca Marini Jarang Kecelakaan Bareng Honda di MotoGP 2025
Otomotif 27 November 2025, 15:49
-
MU Beneran Angkut Joao Gomes di Januari 2026? Ini Kata Pakar Transfer Inggris
Liga Inggris 27 November 2025, 15:37
-
Mau Elliot Anderson, MU Harus Sabar Menunggu
Liga Inggris 27 November 2025, 15:23
-
Kesempurnaan itu Berwarna Merah dan Putih, Namanya Arsenal
Liga Champions 27 November 2025, 15:06
LATEST UPDATE
-
Gian Piero Gasperini Ubah Roma Menjadi Penantang Serius Scudetto
Liga Italia 27 November 2025, 21:35
-
Noni Madueke Kirim Pesan untuk Chelsea Jelang Laga Perdana Melawan Mantan Klub
Liga Inggris 27 November 2025, 21:09
-
Chelsea vs Arsenal: 4 Pertanyaan Penting yang Harus Dicari Jawabannya oleh Maresca
Liga Inggris 27 November 2025, 21:07
-
Dua Kendala Utama dalam Negosiasi Kontrak Baru Kenan Yildiz di Juventus
Liga Italia 27 November 2025, 20:42
-
Liverpool Terpuruk: Sembilan Kekalahan dalam 12 Laga Terakhir
Liga Inggris 27 November 2025, 20:21
-
AC Milan Bidik Peluang Baru: Romano Ungkap Potensi Transfer Striker Borussia Dortmund
Liga Italia 27 November 2025, 19:14
-
Berapa Biaya Kompensasi yang Harus Dibayar Liverpool jika Pecat Arne Slot?
Liga Inggris 27 November 2025, 19:04
-
AFC Setujui dengan Syarat: Laga AC Milan vs Como di Australia Semakin Dekat ke Kenyataan
Liga Italia 27 November 2025, 19:04
-
Mental Naik, Performa Terangkat: Juventus Mulai Menemukan Ritmenya
Liga Champions 27 November 2025, 18:47
-
Juventus Tanpa Vlahovic di Laga Kontra Bodo/Glimt: Apa yang Sebenarnya Terjadi?
Liga Champions 27 November 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
Setelah Zirkzee Gagal Bersinar, 5 Striker Ini Layak Masuk Radar Manchester United
Editorial 27 November 2025, 22:12
-
10 Pemain dengan Assist Terbanyak dalam Sejarah Sepak Bola: Messi Jauh Ungguli Ronaldo
Editorial 25 November 2025, 20:18
-
6 Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Barcelona
Editorial 25 November 2025, 17:33
-
4 Alasan Arsenal Kini Diunggulkan Juara Premier League
Editorial 24 November 2025, 22:39





