Hasil Lengkap dan Klasemen Voli Putra SEA V League 2023: Indonesia Posisi Berapa?
Asad Arifin | 22 Juli 2023 20:14
Bola.net - Klasemen SEA V League 2023. Timnas Voli Putra Indonesia kini berada di puncak klasemen SEA V League 2023 usai menang atas Vietnam pada laga kedua yang digelar hari Sabtu, 22 Juli 2023.
Indonesia menang tiga set langsung atas Vietnam. Memakai jersey berwarna biru, Indonesia tampil sangat bagus. Indonesia menang 25-20 pada set pertama. Pada set kedua, Indonesia menang 25-19.
Set ketiga berjalan cukup sengit. Vietnam tak ingin kalah begitu saja. Namun, Indonesia terlalu tangguh dan menang 25-20.
Pada laga lain, Thailand menang 3-0 atas Filipina. Hasil ini membuat Thailand dan Indonesia sama-sama mendapat enam poin. Kedua tim akan bertanding pada hari Minggu (23/7/2023) untuk menentukan peraih posisi puncak klasemen.
Simak ulasan lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
Hasil Lengkap Pertandingan

Jumat, 21 Juli 2023
Thailand 3-0 Vietnam (25–23, 28–26, 25–21)
Indonesia 3-0 Filipina (25–20, 25–22, 25–19)
Sabtu, 22 Juli 2023
Filipina 0-3 Thailand (22–25, 20–25, 20–25)
Indonesia 3-0 Vietnam (25–20, 25–19, 25–20)
Klasemen SEA V League 2023
Jadwal Lengkap SEA V League 2023
Jadwal seri I di Indonesia:
Minggu, 23 Juli 2023
15.00 WIB: Vietnam vs Filipina
18.30 WIB: Indonesia vs Thailand
Jadwal seri II di Filipina:
Jumat, 28 Juli 2023
17.00 WIB: Vietnam vs Indonesia
20.00 WIB: Filipina vs Thailand
Sabtu, 29 Juli 2023
16.00 WIB: Thailand vs Vietnam
18.00 WIB: Filipina vs Indonesia
Minggu, 30 Juli 2023
16.00 WIB: Thailand vs Indonesia
18.00 WIB: Filipina vs Vietnam
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Indra Sjafri Pastikan Timnas Indonesia U-24 yang Turun di Asian Games 2022
- Erick Thohir: Direktur Teknik PSSI yang Baru Sudah Tanda Tangan Kontrak Semalam
- Erick Thohir: FIFA akan Verifikasi JIS dan 7 Stadion lagi untuk Piala Dunia U-17 2023
- 7 Pemain Dicoret dari Timnas Indonesia U-17 untuk Piala Dunia U-17 2023
- Timnas Indonesia U-17 Pulangkan 4 Pemain Diaspora dari TC untuk Piala Dunia U-17 2023
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







