Hasil PLN Mobile Proliga 2025: Jakarta Pertamina Enduro Kalahkan Yogya Falcons 3-0
Gia Yuda Pradana | 25 Januari 2025 21:36Bola.net - Jakarta Pertamina Enduro sukses mengamankan kemenangan atas Yogya Falcons dalam laga pembuka putaran kedua PLN Mobile Proliga 2025 divisi putri, Sabtu (25/1/2025). Mereka menang tiga set langsung, 3-0.
Pertamina Enduro mengalahkan Falcons dengan skor 25-21, 25-12, dan 25-17.
Falcons, yang turun dengan komposisi full lokal, mampu memberikan perlawanan sengit di set pertama. Mereka sempat menekan di awal, tetapi Enduro mampu menunjukkan ketangguhannya.
Lawan yang Terlalu Tangguh buat Falcons
Pada set pertama, Falcons memberikan perlawanan ketat sebelum akhirnya kalah 21-25. Namun, di set kedua, dominasi penuh diperlihatkan oleh Pertamina Enduro yang unggul jauh dengan skor 25-12.
Falcons kesulitan menghadapi serangan bertubi-tubi yang dilancarkan lawan.
Set ketiga menjadi kesempatan terakhir bagi Falcons untuk bangkit, tapi dominasi Jakarta Pertamina Enduro tak terbendung. Dengan skor 25-17, mereka menutup pertandingan dengan kemenangan telak.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 18 Januari 2026
Voli 18 Januari 2026, 00:01
-
On Fire! Modal Berharga Bandung BJB Tandamata Jelang Big Match Proliga 2026 Seri Medan
Voli 17 Januari 2026, 09:30
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 17 Januari 2026
Voli 17 Januari 2026, 08:57
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Kedua Putaran I di Medan, 15-18 Januari 2026
Voli 17 Januari 2026, 08:52
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





