Imam Sudjarwo Kembali Dipercaya Jadi Ketua PP PBVSI
Serafin Unus Pasi | 21 Maret 2023 19:36
Bola.net - Pengurus Pusat (PP) PBVSI baru saja menyelesaikan Musyawarah Nasional (Munas) di Yogyakarta, Selasa (21/3/2023). Pada Munas kali ini, Imam Sudjarwo kembali dipercaya untuk menjadi ketua induk olah raga Voli Indonesia tersebut.
Imam Sudjarwo sudah tiga kali menjadi Ketua PP PBVSI. Direktur Utama Indosiar dan Direktur Grup Surya Citra Media (SCM) itu telah memimpin pada 2014-2018 dan 2018-2022.
"Terima kasih atas apresiasi terkait kinerja dari PP PVSI untuk rentang waktu 2018-2022," ujar Imam Sudjarwo.
Pidato Imam Sudjarwo

"Bila kita melihat jurnal bola voli dunia, di putra, dari ranking 100 dunia, Timnas Bola Voli Putra Indonesia berhasil masuk bersama Thailand di antara negara-negara Asia Tenggara," ucap Imam Sudjarwo.
"Kemudian untuk nomor putri, Timnas Bola Voli Putri Indonesia menduduki posisi ke-75 dari 100 negara. Kalau kami baca dari jurnal, timnas kita pernah menang 3-2 atas Iran," jelasnya.
Rekam Jejak Singkat Imam Sudjarwo

PP PBVSI adalah induk organisasi bola voli Indonesia yang didirikan pada 22 Januari 1955.
Imam Sudjarwo berstatus purnawirawan Polri dengan pangkat terakhir Komjen Pol yang pernah menjabat sebagai Kepala Bada Intelijen dan Keamanan Polri pada 2012-2013.
Disadur dari Bola.com/Muhammad Adi Yaksa, Benediktus Gerendo Pradigdo, diunggah 21 Maret 2023
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Proliga 2026: Medan Falcons Ditumbangkan Bandung bjb Tandamata
Voli 16 Januari 2026, 20:51
-
Proliga 2026: Tekad Bandung BJB Tandamata Sapu Bersih Laga di Sumut
Voli 16 Januari 2026, 16:37
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





