Kamis, Tim Voli Putri Berangkat ke Hanoi
Editor Bolanet | 2 September 2009 19:08
Sebelum rombongan bertolak ke Vietnam pada Kamis, tim yang ditangani pelatih Viktor Laiyan dan asisten Machfud Irsyada ini bertemu Ketua PAL Achmad Sucipto yang merupakan bagian dari persiapan tim untuk SEA Games 2009.
"Kami akan bertolak Kamis dengan 12 pemain," kata Machfud.
Pada kejuaraan Asia ini, Indonesia berada di Grup D bersama Korea Selatan, India, dan Thailand.
Negara peserta lain adalah Australia, Iran, Sri Lanka, Jepang, Uzbekistan, Taiwan, Cina, Kazakstan, Hong Kong, dan tuan rumah Vietnam.
"Target kami mencapai 60 persen poin dan memberi perlawanan, dari sisi skor dan perbaikan statistik anak-anak," kata Machfud.
Saat ini ada 15 pemain putri kini berada di Padepokan Bola Voli, Sentul, Jawa Barat.
Beberapa pemain andalan Timnas ke Vietnam ini di antaranya Maya Kurnia Indri, Maya Puspita, Berliana Masela, Gunarti, Tiara Putri, Wulandari Agustine, Novia.
Sementara itu, Ketua Program Atlet Andalan (PAL) Achmad Sucipto menegaskan timnas putri ini tidak tertutup untuk tetap bergabung hingga 2011. Memang ada usulan Timnas putri tetap bergabung dalam satu tim dan ikut dalam kompetisi Proliga.
Peserta Bola Voli Asia Vietnam:
Grup A: Vietnam, Australia, Iran, Sri Lanka
Grup B: Jepang, Uzbekistan, Taiwan
Grup C: Cina, Kazakstan, Hong Kong
Grup D: Indonesia, Korea Selatan, India, Thailand. (bola/zul)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Selamanya Setan Merah! Casemiro Ucap Salam Perpisahan untuk Man United
Liga Inggris 23 Januari 2026, 01:05
-
Juventus di Hati Kenan Yildiz, Ikatan Kuat dengan Pelatih dan Suporter
Liga Italia 23 Januari 2026, 01:00
-
Tchau! Manchester United Resmi Umumkan Casemiro Akan Hengkang dari Old Trafford
Liga Inggris 23 Januari 2026, 00:38
-
Direktur Juventus Mendarat di Istanbul untuk Negosiasi Transfer Striker Fenerbahce
Liga Italia 23 Januari 2026, 00:36
-
2 Kunci PSIM Bersaing di Papan Atas BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 22 Januari 2026, 20:36
-
Marseille vs Liverpool: Ini Penjelasan Arne Slot soal Chiesa dan Konate
Liga Champions 22 Januari 2026, 20:01
-
Live Streaming Braga vs Nottm Forest - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Celta Vigo vs LOSC - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Roma vs VfB Stuttgart - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






