
Bola.net - Manu Ginobili diperkirakan tidak cukup fit untuk bermain bagi San Antonio Spurs setidaknya sampai dimulainya babak playoff NBA. Ginobili mengalami cedera urat lutut (hamstring) kanan, demikian pernyataan Spurs pada Senin (1/4) waktu setempat.
Para dokter memperkirakan guard asal Argentina berusia 35 tahun itu akan absen bermain antara tiga sampai empat pekan. Cedera tersebut diderita Ginobili sejak kuarter pertama dalam laga melawan Los Angeles Clippers, Jumat (29/3).
Ginobili rata-rata mencetak 11,9 poin, 4,6 assist, dan 3,4 rebound dalam 59 kali penampilannya bagi Spurs pada musim ini. Sementara guard lain Spurs, Tony Parker asal Perancis, baru saja kembali bermain setelah mengalami cedera pada pergelangan kaki kiri.
Kendati lini pertahanan Spurs akhir-akhir ini agak kendur akibat sejumlah guard yang cedera, mereka mencatat rekor terbaik di klasemen Wilayah Barat dengan catatan menang-kalah 55-18. Selain itu, mereka juga menguasai puncak klasemen Divisi Barat Daya. (ant/kny)
Para dokter memperkirakan guard asal Argentina berusia 35 tahun itu akan absen bermain antara tiga sampai empat pekan. Cedera tersebut diderita Ginobili sejak kuarter pertama dalam laga melawan Los Angeles Clippers, Jumat (29/3).
Ginobili rata-rata mencetak 11,9 poin, 4,6 assist, dan 3,4 rebound dalam 59 kali penampilannya bagi Spurs pada musim ini. Sementara guard lain Spurs, Tony Parker asal Perancis, baru saja kembali bermain setelah mengalami cedera pada pergelangan kaki kiri.
Kendati lini pertahanan Spurs akhir-akhir ini agak kendur akibat sejumlah guard yang cedera, mereka mencatat rekor terbaik di klasemen Wilayah Barat dengan catatan menang-kalah 55-18. Selain itu, mereka juga menguasai puncak klasemen Divisi Barat Daya. (ant/kny)
Advertisement
Berita Terkait
-
Basket 8 Januari 2026 22:02Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
-
Basket 6 Januari 2026 19:15IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
-
Basket 19 Desember 2025 09:10Jadwal Lengkap Pertandingan Basket SEA Games 2025 Thailand, 13-19 Desember 2025
-
Basket 12 Desember 2025 10:02Daftar Pemain Timnas Basket Indonesia di SEA Games 2025 Thailand
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
