
Penyelenggara liga punya kebijakan baru di tahun ini. Mereka akan melibatkan media dalam pemilihannya. Jadi MVP akan dipilih oleh dua unsur yakni pihak penyelenggara dan media, yang dalam hal ini juga akan dipilih media-media yang akan dilibatkan.
Hanya saja, besaran persentase sejauh mana media terlibat dalam hal ini, masih dalam taraf pembahasan pihak liga. "Media dan liga akan jadi dua unsur penentu MVP musim ini. Untuk persentasenya masih kita godok," kata Wahyu Buana, selaku Direktur Operasional IBL.
"Yang pasti MVP akan kami umumkan saat play-off nanti," tegas Wahyu. Selain itu, pihak penyelenggara juga belum menentukan nama-nama pemain yang masuk jajaran MVP. Meski demikian, mereka menegaskan bahwa ranah ini tetap menjadi hak dari liga.
"Musim depan kami akan melibatkan fans. Sebab untuk musim ini rasanya belum memungkinkan untuk itu," pungkas Wahyu. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Basket 13 Juni 2025 17:07
Jadwal dan Link Streaming NBA Finals 2025: Thunder vs Pacers di Vidio
-
Basket 10 Juni 2025 12:28
Nonton Live Streaming Game 3 Thunder vs Pacers NBA Finals 2025 di Vidio
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:34
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 13:24
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:12
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...