
Presiden FIFA, Gianni Infantino dikabarkan ingin FIFA menyelenggarakan penghargaan sendiri secara independen. Saat ini FIFA bekerjasama dengan majalah asal Prancis, France Football dalam memberikan penghargaan pemain terbaik dunia.
Sebelumnya FIFA dan France Football memiliki penghargaan sendiri untuk memilih pemain terbaik dunia. FIFA punya FIFA World Player of the Year sedangkan France Football punya Ballon d'Or. Kedua penghargaan ini kemudian disatukan pada tahun 2010 dan menjadi award paling bergengsi bagi pemain sepakbola.
Sebelum penyatuan, Ballon d'Or dianggap lebih bergengsi karena sudah ada sejak 1956, meski awalnya hanya mencakup pemain Eropa saja. Pada 2010, FIFA membayar 15 juta euro untuk bisa menyatukan dua penghargaan itu. Namun sekarang kontrak antara FIFA dengan pemegang hak Ballon d'Or saat ini (L'Equipe) sudah berakhir dan belum ada kesepakatan untuk perpanjangan.
Media Inggris melansir bahwa Infantino sudah berusaha mengubah tradisi dengan menggelar gala penghargaan di London untuk memperbaiki hubungan FIFA dengan FA. Biasanya gala penghargaan FIFA selalu digelar di Zurich.
Jika tak tercapai kesepakatan, FIFA tak bisa lagi menggelar penghargaan Ballon d'Or dan kemungkinan akan kembali menggelar FIFA World Player of the Year. Penghargaan ini baru dimulai pada 1991 silam. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 18 November 2025 14:33Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
-
Liga Champions 26 September 2025 16:17Nasib Salah di Ballon d'Or Sama Tragisnya dengan Thierry Henry
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 11:57 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 11:57 -
Otomotif 20 Januari 2026 11:31 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 11:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:17 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 11:13
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 15 Januari 2026 11:19 -
bolatainment 14 Januari 2026 11:31 -
bolatainment 8 Januari 2026 19:55 -
bolatainment 8 Januari 2026 02:55 -
bolatainment 1 Januari 2026 19:03 -
bolatainment 31 Desember 2025 23:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
