
Bola.net - Striker Alvaro Negredo menjadi bintang utama bagi kemenangan 6-0 yang diraih Manchester City atas West Ham dalam laga leg pertama semifinal Capital One Cup semalam (08/01). Bermain di hadapan publik Etihad Stadium, pemain asal Spanyol ini membukukan tiga gol masing-masing di menit 12', 26', dan 49'.
Catatan hattrick pertamanya yang dibukukan di kompetisi domestik ini nampaknya meninggalkan kesan mendalam bagi pria 28 tahun ini. Melalui jejaring sosial, Negredo memamerkan suvenir unik yang dibawanya usai laga.
Tampak Negredo mengunggah foto bola yang digunakan dalam laga kontra The Hammers, lengkap dengan keterangan tanggal dan juga tanda tangan dari rekan setimnya. Sebelumnya pemain berjuluk 'Monster dari Vallecas' ini juga pernah membukukan hattrick musim ini di kandang dalam ajang Liga Champions kontra CSKA Moskow.
Sebuah memorabilia yang nampaknya akan terus dikenang sepanjang umur Negredo. Melihat performanya yang luar biasa, bukan tidak mungkin ia masih akan menyumbangkan hattrick-hattrick lainnya bagi City di sisa musim ini.[initial]
(tw/mri)
Catatan hattrick pertamanya yang dibukukan di kompetisi domestik ini nampaknya meninggalkan kesan mendalam bagi pria 28 tahun ini. Melalui jejaring sosial, Negredo memamerkan suvenir unik yang dibawanya usai laga.
Good performance of the teammates. I'm very happy with my 3 goals too! Here is the ball of the match.. pic.twitter.com/N254I8t1rm
— Álvaro Negredo 9 (@_AlvaroNegredo_) January 8, 2014
'Penampilan luar biasa dari rekan-rekan sekalian. Saya juga sangat senang dengan tiga gol yang saya cetak! Inilah bola dari pertandingan tadi...'
Tampak Negredo mengunggah foto bola yang digunakan dalam laga kontra The Hammers, lengkap dengan keterangan tanggal dan juga tanda tangan dari rekan setimnya. Sebelumnya pemain berjuluk 'Monster dari Vallecas' ini juga pernah membukukan hattrick musim ini di kandang dalam ajang Liga Champions kontra CSKA Moskow.
Sebuah memorabilia yang nampaknya akan terus dikenang sepanjang umur Negredo. Melihat performanya yang luar biasa, bukan tidak mungkin ia masih akan menyumbangkan hattrick-hattrick lainnya bagi City di sisa musim ini.[initial]
Baca Juga
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:01Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
-
Liga Champions 20 Januari 2026 00:45 -
Liga Champions 19 Januari 2026 16:18Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Januari 2026 08:31 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Italia 20 Januari 2026 08:24 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:14 -
Liga Italia 20 Januari 2026 08:07
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 15 Januari 2026 11:19 -
bolatainment 14 Januari 2026 11:31 -
bolatainment 8 Januari 2026 19:55 -
bolatainment 8 Januari 2026 02:55 -
bolatainment 1 Januari 2026 19:03 -
bolatainment 31 Desember 2025 23:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
