
Bola.net - Xabi Alonso akhirnya mengeluarkan bantahan terhadap kabar miring yang menyebut alasan kepindahannya dari Real Madrid ke Bayern Munich karena masalah rumah tangga.
Sebelumnya, media asal Catalan, El Mundo Deportivo memberitakan bahwa istri Alonso, Nagore Aramburu, telah mengetahui bahwa suaminya memiliki hubungan dengan penyanyi terkenal Lourdes Hernandez, atau lebih dikenal dengan nama panggung Russian Red.
Guna menjauhkan Alonso dari sang penyanyi tersebut, Nagore pun meminta agar sang suami meninggalkan Madrid. Gayung pun bersambut dengan adanya ketertarikan dari kubu Bayern. Merasa kabar tersebut hanya bualan belaka, Xabi pun merasa perlu mengambil langkah hukum terhadap El Mundo Deportivo.
"Menyangkut kabar bohong yang dipublikasikan di suplemen LOC El Mundo mengenai alasan saya hengkang dari Real Madrid. Saya ingin mengatakan bahwa saya telah mengambil langkah hukum terhadap penulis informasi tersebut, serta meminta agar kabar tersebut diralat secepatnya." ujar Alonso lewat akun Twitter pribadinya.
(tw/pra)
Sebelumnya, media asal Catalan, El Mundo Deportivo memberitakan bahwa istri Alonso, Nagore Aramburu, telah mengetahui bahwa suaminya memiliki hubungan dengan penyanyi terkenal Lourdes Hernandez, atau lebih dikenal dengan nama panggung Russian Red.
Guna menjauhkan Alonso dari sang penyanyi tersebut, Nagore pun meminta agar sang suami meninggalkan Madrid. Gayung pun bersambut dengan adanya ketertarikan dari kubu Bayern. Merasa kabar tersebut hanya bualan belaka, Xabi pun merasa perlu mengambil langkah hukum terhadap El Mundo Deportivo.
"Menyangkut kabar bohong yang dipublikasikan di suplemen LOC El Mundo mengenai alasan saya hengkang dari Real Madrid. Saya ingin mengatakan bahwa saya telah mengambil langkah hukum terhadap penulis informasi tersebut, serta meminta agar kabar tersebut diralat secepatnya." ujar Alonso lewat akun Twitter pribadinya.
Ante la falsedad de la noticia publicada. pic.twitter.com/6pmnxf5Wtw
— Xabi Alonso (@XabiAlonso) September 6, 2014
Alonso sendiri sudah menyatakan bahwa alasannya meninggalkan Los Blancos dan menjajal Bundesliga adalah karena ia ingin mencari tantangan baru. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 20 Januari 2026 16:50 -
bolatainment 20 Januari 2026 16:04 -
bolatainment 20 Januari 2026 15:07 -
bolatainment 15 Januari 2026 11:19 -
bolatainment 14 Januari 2026 11:31 -
bolatainment 8 Januari 2026 19:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
